Sport | 19 February 2016
Meski sempat terjatuh, tapi rider tim Repsol Honda, Marc Marquez sukses menjadi yang tercepat di hari terakhir sesi tes pra musim MotoGP 2016 Phillips Island (19/2).
Sport | 18 February 2016
Hari kedua sesi tes pra musim MotoGP di Phillips Island, Australia pada Kamis (18/2) mencatatkan nama rider tim Suzuki Ecstar, Maverick Vinales sebagai yang terkencang.
Sport | 3 February 2016
Jorge Lorenzo sukses menjadi pembalap tercepat di tes pra musim MotoGP 2016 di Sepang, Malaysia pada Rabu (3/2). Posisinya diikuti rekan setim Lorenzo, yakni Valentino Rossi.
Sport | 2 February 2016
Pembalap tim Octo Pramac Yakhnich, Danilo Petrucci jadi bintang di hari kedua sesi tes pra musim MotoGP 2016 di Sepang, Malaysia pada Selasa (2/2) dengan menjadi yang tercepat.
Sport | 2 February 2016
Mantan pembalap MotoGP, Casey Stoner begitu bersemangat menyambut kembalinya ke Ducati. Bahkan di sesi tes pra musim 2016 di Sepang, Malaysia (2/2), Stoner ikut mencoba tunggangan MotoGP Ducati
Sport | 23 December 2015
Meski sudah kehilangan kelonggaran regulasi dan kini setara tim pabrikan lain, Ducati targetkan dua kemenangan pada MotoGP 2016
Sport | 12 November 2015
Pada penghujung sesi tes pertama memasuki musim 2016, Marc Marquez mencatat waktu tercepat dengan menggunakan ban MIchelin.
Sport | 12 November 2015
Selepas MotoGP Valencia akhir pekan lalu, para rider MotoGP belum boleh bersantai. Pasalnya, selama dua hari, (10-11/11) Dorna menggelar sesi tes resmi, masih di Valencia.
Sport | 9 November 2015
Pasca ditetapkan sebagai juara dunia MotoGP 2015, Yamaha tetap mempertahankan Jorge Lorenzo setidaknya hingga kontraknya habis tahun depan. Dan terlihat dari daftar pembalap MotoGP 2016 ini.
Sport | 8 November 2015
Selesai sudah drama seru MotoGP 2015, Lorenzo memenangkan GP Valencia sekaligus gelar juara dunianya.
Sport | 8 November 2015
Hasil balapan MotoGP Valencia 2015 (8/11) berlangsung seru, Jorge Lorenzo juara namun hasil akhirnya justru antiklimaks. Sebab sejak awal lomba Valentino Rossi berhasil salip 22 rider!
Sport | 7 November 2015
Tampaknya Jorge Lorenzo tak ingin menyiakan kesempatan untuk merayakan gelar juara dunia MotoGP 2015 di kandangnya, Valencia, Spanyol. Terbukti, dari sesi kualifikasi kali ini (7/11).
Sport | 6 November 2015
Sesi latihan hari Jumat ditutup dengan baik oleh Jorge Lorenzo yang berhasil memperbaiki catatan waktu dari sesi pertama.
Sport | 6 November 2015
Marc Marquez langsung melesat atas depan di tabel catatan waktu. Jorge Lorenzo membuktikan kualitasnya dengan berada di posisi kedua.
Sport | 6 November 2015
Apakah Rossi akan dapat bantuan dari rider senegaranya? Atau mungkinkah ia melesat ke depan setelah start paling belakang? Ini dia rencananya.