Sport | 8 November 2021
Francesco Bagnaia dari Ducati berhasil menjuarai seri MotoGP Algarve, Portugal pada Minggu (7/11). Tak hanya itu, podium ketiga turut diraih oleh rekan setim Bagnaia, Jack Miller.
Sport | 7 November 2021
Pembalap Federal Oil Gresini Moto2 (FOGM2) kembali menunjukkan kemampuannya di sesi kualifikasi Moto2 Algarve. Fabio Di Giannantonio berhasil mencapai tercepat ketiga dengan waktu 1:42,506 detik.
Sport | 7 November 2021
Francesco Bagnaia dari tim Ducati berhasil meraih pole position dalam sesi kualifikasi MotoGP Algarve, Portugal 2021 pada Sabtu (6/11).
Berita | 6 November 2021
Kawasaki Motor Indonesia merupakan merek asal Jepang yang cukup eksis menghadirkan motor sport di tanah air. Belakangan ini, pabrikan raksasa hijau itu kerap meluncurkan motor-motor besar.
Sport | 4 November 2021
Balapan sepeda motor memang bukan olahraga yang murah karena banyak perlangkapan yang harus disiapkan. Bahkan untuk balapan sekelas Moto3 saja membutuhkan dana yang sangat besar.
Sport | 3 November 2021
Ducati resmi menjadi pemasok motor listrik untuk ajang balap MotoE mulai 2023 hingga 2026. Pabrikan Borgo Panigale ini menggantikan Energica yang telah menjadi pemasok sejak tahun 2019.
Sport | 2 November 2021
Dengan dua seri tersisa musim ini, persaingan merebut klasemen kejuaraan konstruktor dan tim pun masih terbuka lebar. Nah, bagaimana posisi klasemen saat ini? Akankah Yamaha mampu meraih triple crown?
Sport | 2 November 2021
Joan Mir sebagai juara dunia MotoGP 2020 telah gagal mempertahankan gelarnya di tahun ini. Akan tetapi, pembalap Suzuki Ecstar itu masih dapat memperjuangkan posisi ketiga di akhir musim balap ini.
Sport | 1 November 2021
Berbekal performa impresifnya itu, Marquez pun bertekad untuk kembali bersaing memperebutkan gelar juara dunia MotoGP 2022 mendatang.
Sport | 1 November 2021
Valentino Rossi akan mengakhiri karirnya di penghujung musim balap 2021. Usai karirnya dipastikan berakhir, pembalap Italia itu pun mulai berani untuk buka suara.
Sport | 31 October 2021
Puig menilai kemenangan di Misano tersebut sangat berharga bagi Marc Marquez. Mengapa demikian?
Sport | 31 October 2021
Sirkuit Mandalika menjadi lintasan balap paling baru yang dimiliki oleh Indonesia dengan taraf internasional. Ikatan Motor Indonesia (IMI) menginginkan adanya sirkuit bertaraf internasional lainnya.
Berita | 31 October 2021
Di Bali terdapat puluhan motor tidak terpakai di sebuah gudang yang kini siap dilelang. Puluhan motor ini berada di dalam gudang di Badung, Denpasar, Bali, dengan kondisi seadanya.
Berita | 30 October 2021
Benelli Motor Indonesia merupakan salah satu merek motor asal Italia yang cukup eksis di tanah air. Baru-baru ini terungkap penampakan motor baru mereka yang sudah selesai produksi.
Berita | 30 October 2021
Triumph Street Scrambler menjadi senjata terbaru pabrikan asal Inggris untuk pasar Indonesia di tahun 2021 ini. Motor yang terbilang baru diluncurkan ini punya tampilan yang sesuai dengan namanya.