Sport | 9 March 2017
Baru hadir sebagai pemasok sasis Moto2 musim ini, KTM sudah tebar ancaman. Hal ini diperlihatkan saat wakil tim Red Bull KTM Ajo, Miguel Oliviera jadi yang tercepat di hari pertama sesi tes pra musim
Sport | 17 December 2016
Lewat ajang talent show di Italia, tim milik rider legendaris, Valentino Rossi, Sky VR46 untuk musim balap tahun depan resmi dikenalkan ke publik pekan ini.
Sport | 16 November 2016
Kejutan-kejutan hadir di hari pertama sesi tes pasca musim MotoGP Valencia 2016 kemarin (15/11). Ini terkait ramainya bursa transfer antar pembalap musim depan.
Sport | 13 November 2016
Mengejutkan! Itu yang terlintas di benak saat melihat list rider Moto2 musim depan. Pasalnya, tercantum nama pembalap dari kelas MotoGP, Yonny Hernandez
Sport | 26 October 2016
Imanuel Putra Pratna menjadi salah satu peserta The Master Camp di Tavullia, Italia, bersama dengan 6 rider muda berbakat lainnya. Lalu apa saja kegiatan yang dijalani para peserta VR46 Academy?
Sport | 21 September 2016
Salah satu tunggangan yang digunakan oleh para rider Asia dalam Yamaha VR46 Master Camp di Italia adalah MiniGP. Namun, berbeda dengan MiniGP yang kita kenal di Indonesia lho.
Sport | 19 September 2016
Para pembalap Indonesia yang berlatih di Yamaha VR46 The Master Camp memasuki hari ke-4 dan dimulai dengan Physical Training dan dilatih rider-rider muda MotoGP seperti Niccolo Bulega dan Bagnaia.
Sport | 15 September 2016
Dua pembalap Yamaha Galang Hendra Pratama dan Imanuel Pratna sampai di Cattolica, Milan Italia (12/9). Keduanya siap mengikuti kegiatan Yamaha VR46 Master Camp ke-2 yang berlangsung selama lima hari
Sport | 11 September 2016
Hanya butuh satu lap bagi rider asal Afrika Selatan, Brad Binder untuk mempecundangi wakil tim Gresini Moto3 yang juga pengguna knalpot R9 asal Indonesia, Enea Bastianini.
Sport | 8 September 2016
Setelah dipecat dari tim Moto3 milik Valentino Rossi, Sky Team VR46 menjelang MotoGP Austria beberapa waktu lalu, akhirnya awal pekan lalu, setelah MotoGP Inggris, Romano Fenati mulai angkat bicara.
Berita | 1 August 2016
Sharing Galang Hendra tingkatkan motivasi dan semangat juang rider YCR5 dan YCR6 yang berusia antara 9 hingga 15 tahun.
Sport | 17 July 2016
Siapa bilang rider motor bebek nggak bisa juara GP? Buktinya,rider asal Malaysia, Khairul Idham Pawi kembali meraih hasil maksimal di MotoGP Jerman.
Sport | 9 July 2016
Ibarat mimpi jadi kenyataan, Galang Hendra dan Imanuel Pratna akhirnya kelar mengikuti pelatihan Yamaha VR46 Master Camp di Tavullia, Italia.
Sport | 7 July 2016
Setelah beberapa hari training, inilah pertama kali rider Yamaha VR46 Master Camp diadu. Bertempat di Motor Ranch milik Valentino Rossi di Tavullia, Italia, Galang Hendra berhasil finish pertama.
Sport | 1 July 2016
Duet rider Yamaha Indonesia sampai di Milan. Dan mereka berkesempatan spesial karena melihat langsung basecamp tim Yamaha MotoGP yang dikomandoi Lin Jarvis.