Sport| 8 March 2017
Honda CBR600RR bisa langsung dipakai balap dengan ubahan minim pada ajang ARRC, atau dirombak total untuk bertanding di level CEV Moto2. Apa bedanya?
Berita| 7 March 2017
Awal bulan Maret ini, Yamaha Vietnam menghadirkan skuter baru, Yamaha NVX 125. Terlihat mirip dengan Aerox 155 VVA yang dijual di Indonesia?
Berita| 7 March 2017
Di ajang balap pembibitan Asia Talent Cup dan Kejuaraan Eropa CEV, Honda punya jagoan berjuluk NSF250. Keduanya sama-sama punya mesin 250 cc satu silinder dengan pendingin cair. Namun, banyak bedanya.
Berita| 6 March 2017
Blue Core Yamaha Motor Show (BYMS) kembali di helat di tahun 2017. Acara ini diadakan untuk memperkenalkan produk sepeda motor Yamaha berteknologi Blue Core.
Tips & Modifikasi| 6 March 2017
Hari Sabtu tanggal 4 Maret 2017 DDOCI (Ducati Desmo Owners Club Indonesia) mengadakan Annual Gathering di Ducati Indonesia Flagship Store, Jakarta.
Berita| 22 February 2017
Anda tengah mempertimbangkan membeli motor baru di penghujung Februari ini, khususnya dari merek Yamaha? Cek dulu harganya.
Tips & Modifikasi| 21 February 2017
Dalam pengenalan Astra Honda Racing Team belum lama ini, turut tampil sosok Honda CBR250RR versi balap yang bakal digeber Gerry Salim
Sport| 21 February 2017
Kemarin (20/2), tim balap MotoGP, Red Bull KTM resmi mengenalkan tim, serta motor mereka RC16 yang siap memasuki tahun pertama di ajang MotoGP musim ini.
Sport| 17 February 2017
Setelah menguasai hari kedua sesi tes pra musim MotoGP di Philip Island, Australia kemarin, di hari ketiga, hari ini (17/2) Maverick Vinales kembali menjadi yang tercepat.
Sport| 16 February 2017
Setelah hanya mampu menempati posisi ke-4 pada hari pertama Tes Pra Musim MotoGP Australia (15/2) kemarin, maka kali ini, Maverick Vinales menampilkan talentanya.
Sport| 16 February 2017
Rider tim Repsol Honda yang juga juara MotoGP musim lalu, Marc Marquez sukses jadi yang tercepat di hari pertama sesi tes pra musim MotoGP 2017 di Phillip Island, Australia kemarin (15/2).
Berita| 10 February 2017
Meskipun menurunnya volume penjualan unit sepeda motor Honda di tahun 2016, namun unit entry mengalami kenaikan.
Sport| 7 February 2017
Kunjungan pembalap Tim Movistar Yamaha MotoGP, Valentino Rossi dan Maverick Vinales ke Indonesia memberikan kesan yang mendalam bagi para pembalap Yamaha Indonesia.
Tips & Modifikasi| 7 February 2017
Setelah berlabur kelir hitam dengan logo sayap besar sebagai kamuflase di sesi tes pra musim World Superbike (WSBK), maka kemarin (6/2) Red Bull Honda resmi merilis tampilan motor baru mereka.
Sport| 6 February 2017
Banyak tim MotoGP yang menyiasati regulasi baru MotoGP 2017 mengenai pelarangan winglet. Namun, hal ini tak berpengaruh pada Repsol Honda.