Berita| 6 October 2016
Ingin beli motor baru dengan grafis berbeda? Yamaha dengan Cargloss Painting Shop memberikan penawaran menarik!
Berita| 4 October 2016
Lewat video teaser berdurasi 18 detik, Honda coba menampilkan bentuk headlamp dari superbike anyar andalan mereka, CBR1000RR Fireblade 2017.
Komunitas| 3 October 2016
Komuntas motor Sport Yamaha R25 yang tergabung dalam Yamaha R25 Owners Indonesia (YROI) Jakarta Chapter merayakan hari jadi yang kedua pada 1 Oktober 2016 di Mangga Dua Square Jakarta,
Komunitas| 3 October 2016
Bertepatan Hari Batik Nasional, pengelola pusat perbelanjaan Thamrin City di Jakarta menggelar acara bersama komunitas Vipers.
Sport| 3 October 2016
Rider belia tanah air, Galang Hendra membuktikan perkataannya. Bahwa ia akan membuat hasil lebih baik di race ke-2 kelas Asia Production 250 (AP250) dalam gelaran seri ke-5 ARRC 2016
Tips & Modifikasi| 30 September 2016
Meski terbilang minim perawatan, tapi radiator, sebagai peranti pendukung pendingin mesin pada motor yang banyak beredar saat ini juga harus diperhatikan dalam hal perawatan.
Berita| 30 September 2016
Banyak cara yang dilakukan produsen motor dalam mempromosikan produknya. Salah satunya dengan menggandeng band yang tengah disukai. Seperti yang dilakukan Cleveland CycleWerks Indonesia ini
Komunitas| 29 September 2016
Dalam kegiatan touring kali ini CSVJ mengusung tema “Explore Celebes”. Kota Makassar menjadi kota pemberangkatan dengan tujuan akhir di Kota Manado dengan total rute sejauh 2.000 KM
Komunitas| 27 September 2016
Kabar duka yang datang dari kota Garut propinsi Jawa Barat, mengundang banyak simpati. Salah satunya Soul GT Club Indonesia yang menyalurkan bantuan langsung ke lokasi bencana.
Berita| 27 September 2016
Setelah sebelumnya kami kabarkan kehadiran rangkaian produk kendaraan roda dua dari merek Vespa dan Moto Guzzi.
Komunitas| 26 September 2016
Bencana bisa menerpa siapa dan kapan pun tak mengenal waktu. Banjir bandang yang terjadi di Garut, Sumedang dan sekitarnya menyebabkan puluhan nyawa melayang, bahkan ratusan kepala keluarga kehilangan
Komunitas| 26 September 2016
Acara kebersamaan yang dikemas R15 United Jakarta dan Motorave Riders Club (MRC) yang diselengarakan sehari penuh dengan berbagai kegiatan yang menguatkan persatuan dan membangun kreativitas.
Sport| 26 September 2016
Pekan Olahraga Nasional ke-XIX yang berlangsung di Jawa Barat turut memperlombakan ajang balap motor dan ban FDR sebagai official tyre menyediakan 900 ban dan dukungan teknis seputar ban.
Komunitas| 25 September 2016
Eratnya persahabatan kental terasa dalam acara hari ulang tahun yang ke-10 YMCI Chapter Tangerang.
Sport| 24 September 2016
Marc Marquez menguasai lintasan dan langsung mencetak waktu tercepat.