Sport| 26 September 2016
Pekan Olahraga Nasional ke-XIX yang berlangsung di Jawa Barat turut memperlombakan ajang balap motor dan ban FDR sebagai official tyre menyediakan 900 ban dan dukungan teknis seputar ban.
Sport| 25 September 2016
Marc Marquez akhirnya menjadi juara MotoGP Aragon 2016 setelah menyalip Rossi di tikungan 15
Sport| 24 September 2016
Marc Marquez menguasai lintasan dan langsung mencetak waktu tercepat.
Sport| 23 September 2016
Persaingan antar pembalap di kelas MotoGP musim ini mungkin jadi salah satu yang paling menarik sepanjang sejarah balap motor terkencang tersebut.
Tips & Modifikasi| 22 September 2016
Motor turing tak harus kaku dengan tampilan monoton, atau alakadarnya. Tapi juga bisa dikreasikan dengan gaya yang berbeda.
Tips & Modifikasi| 22 September 2016
Sebagai produk aftermarket, Daytona menyediakan kampas rem merek UltraForce dengan keunggulan pemasangan yang mudah. Bahkan, bisa dilakukan sendiri karena sudah didesain plug and play.
Tips & Modifikasi| 22 September 2016
Salah satu kekhawatiran calon konsumen saat meminang motor bekas adalah kondisi mesinnya yang tak lagi sehat. Namun, kini lembaga pembiayaan FIFGroup menyediakan motor bekas dengan garansi mesin.
Sport| 21 September 2016
Salah satu tunggangan yang digunakan oleh para rider Asia dalam Yamaha VR46 Master Camp di Italia adalah MiniGP. Namun, berbeda dengan MiniGP yang kita kenal di Indonesia lho.
Sport| 20 September 2016
Setelah naik podium kedua di tiap race ajang Asia Talent Cup 2016 seri Zhuhai, Cina akhir pekan lalu, kedua rider Indonesia, berpotensi juara umum di ajang tersebut
Sport| 19 September 2016
Setelah tahun ini membalap di kelas World Superbike, maka juara MotoGP 2006, Nicky Hayden siap turun lagi di ajang MotoGP musim ini.
Tips & Modifikasi| 19 September 2016
Setelah melakukan penyaringan dengan kontes level regional, maka ajang kompetisi modifikasi motor, Honda Modif Contest 2016 memasuki tahap final di Jakarta akhir pekan lalu (18/9).
Sport| 19 September 2016
Setelah Andi Gilang naik podium dua di race-1 balap Asia Talent Cup (ATC) 2016 di Sirkuit Zhuhai, Cina, maka di race-2 giliran Gerry Salim yang naik podium.
Berita| 18 September 2016
Dua produk PT Astra Honda Motor (AHM) yakni BeAT dan Supra mendapat penghargaan Indonesia Best Brand Award (IBBA) 2016 di Hotel Shangri-la, Jakarta (16/9).
Sport| 17 September 2016
Rider muda Indonesia, Andi Gilang sukses merebut juara dua di race-1 ajang Asia Talent Cup (ATC) 2016 di Sirkuit Zhuhai, Cina hari ini (17/9).
Sport| 16 September 2016
Kedua rider Indonesia peserta Yamaha VR46 Master Camp kedua kini pakai YZF-R3 yang sudah diupgrade. Galang Hendra dan Imanuel Pratna pun dengan mudah memangkas waktu.