Sport| 2 August 2015
Davies membalas kemenangan Rea di Race 1 dengan lebih dramatis di Race 2. Jika di Race 1 Rea menyalip Davies di lap terakhir giliran di Race 2 Davies menyalip Rea di tikungan terakhir sebelum finish!
Sport| 2 August 2015
Jonathan Rea memenangkan seri ke-12 WSBK di Sirkuit Sepang setelah menelikung Chaz Davies di lap terakhir.
Berita| 2 August 2015
Meskipun Torres kecewa tidak mendapatkan posisi start terdepan, ia senang telah mendapatkan posisi kedua, dan ia berjanji akan memberikan aksi yang lebih baik.
Berita| 2 August 2015
Triumph tampaknya sedang menyiapkan Triumph Tiger Explorer baru. Padahal motor bermesin 1.215 cc sebenarnya punya catatan penjualan cukup baik, yaitu urutan ketiga Di Inggris. Apa saja ubahannya?
Sport| 2 August 2015
Tom Sykes mantap membukukan 2 menit 03.240 detik. Di belakangnya diikuti Jordi Tores yang menggeber Aprilia dengan waktu 2 menit 03.510 detik.
Sport| 31 July 2015
FP2 di sirkuit Sepang terganggu oeh turunnya hujan, panitia memutuskan mengakhiri sesi ini lebih dini dan menetapkan hasil FP1 adalah kesimpulan hari ini
Sport| 31 July 2015
Max Biaggi mengawali Jumat pagi di Sepang dengan hasil yang bagus
Sport| 30 July 2015
PATA Honda masih tertinggal dari Kawasaki dan Aprilia, mereka pun berusaha meningkatkan performa CBR1000RR andalannya untuk berharap mengejar ketertinggalan.
Berita| 28 July 2015
Melepaskan semua perintilan yang tidak diperlukan, membuatnya tampil lebih macho dan maskulin tapi juga sekaligus artistik.
Sport| 27 July 2015
Gas motor yang mengalami masalah ditengarai jadi penyebab Casey Stoner jatuh.
Sport| 26 July 2015
Bradley Smith, Katsuyuki Nakasuga, dan Pol Espargaro yang tergabung di tim Yamaha Factory Racing sukses juarai Suzuka 8 Hours tahun ini.
Sport| 25 July 2015
Espargaro, Bradley Smith, dan Katsuyuki Nakasuga berhasil membawa timnya meraih pole position untuk race besok. Sedangkan rider Indonesia, HM Yudhistira dan tim Kawasaki di posisi kedua.
Sport| 25 July 2015
Andi 'Gilang' Farid Izdihar dan Aditya Pangestu Hanafi pembalap binaan PT. Astra Honda Motor (AHM) berhasil meraih podium ke dua dalam gelaran Suzuka 4 Hours yang berlangsung di Jepang (25/7).
Sport| 25 July 2015
Bradley Smith memang baru pertama kali ikutan di Suzuka 8 Hours, tapi ia antusias sekaligus kaget saat balapan memasuki malam hari.
Berita| 24 July 2015
Keanu Reeves akan menghadiri gelaran Coca-Cola Zero Suzuka 8 Hours Endurance Race akhir pekan ini. Tidak sekadar datang, aktor pemeran beberapa film box office ini rencananya akan melakukan flag-off.