Sport| 16 December 2015
Moto2 musim depan diprediksi akan menjadi kurang menarik. Pasalnya, balapan yang mengadu satu merek mesin (Honda) dan ban (Dunlop) maka, sasis yang sebelumnya beragam akan berpotensi jadi OMR Kalex.
Berita| 16 December 2015
Pabrikan motor Honda dikenal gemar merilis motor-motor bergenre campuran, alias crossover. Kali ini, mereka menyiapkan produk yang baru.
Berita| 15 December 2015
PT Astra Honda Motor (AHM) menutup penjualan bulanan dengan kembali berhasil memimpin pasar motor sport nasional pada November lalu melalui pangsa pasar 53,9% melanjutkan pencapaian bulan lalu.
Berita| 15 December 2015
Pabrikan kini berlomba-lomba luncurkan produk andalannya dengan efisiensi penggunaan yang tinggi. Inilah yang PT Astra Honda Motor lakukan terhadap dua jagoannya All NEw CB150 R dan New Sonic 150R.
Sport| 15 December 2015
Menjadi brand suspensi dengan performa tinggi di Indonesia, Ohlins Indonesia beri dukungan yang tak nanggung bagi tim-tim balap!
Sport| 15 December 2015
Ketidakjelasan musim balap tahun ini membuat tim AHRS enggan turun di ajang balap road race tahun ini. Padahal, sudah cukup lama AHRS bergaung di road race.
Sport| 14 December 2015
Pabrikan motor asal Jepang, Honda memang gemar turun di ajang balap motor dunia lewat divisi balap mereka, Honda Racing Corporation (HRC).
Tips & Modifikasi| 14 December 2015
Meski berlokasi di pinggir Jakarta, bengkel ini malah tetap ramai dikunjungi konsumen yang mau membangun motor custom. Maklum, tarifnya terjangkau, sih!
Berita| 14 December 2015
Bertempat di salah satu hotel di Hotel Morrisey, Menteng, Jumat (11/12) lalu, PT. Astra Honda Motor meluncurkan salah satu produk andalan mereka, yaitu Honda CB150R StreetFire Special Edition.
Tips & Modifikasi| 14 December 2015
Honda Blade 125 andalan Tri Agung Setya Pamungkas ini boleh dibilang jadi salah satu yang paling berani di kelasnya!
Sport| 14 December 2015
Menjelang musim balap 2016, bocoran regulasi balap bertitel Kejuaraan Nasional mulai terkuak. Seperti dilansir oleh Tomy Huang dari Bintang Racing Team.
Berita| 13 December 2015
Untuk menunjang tampilan Honda CB150R StreetFire Special Edition, PT Astra Honda Motor (AHM) turut menghadirkan aksesori khusus. Asyiknya, pengguna CB150R standar juga bisa mengaplikasikannya.
Berita| 13 December 2015
Ada pertanyaan menggelitik saat PT Astra Honda Motor (AHM) merilis CB150R Special Edition pada Jumat (11/12) lalu. Kenapa bukan versi livery Repsol Honda?
Berita| 12 December 2015
PT Astra Honda Motor resmi menghadirkan Honda CB150R StreetFire dengan pilihan warna terbaru, serta aksesoris sebagai edisi spesial, buka limited edition
Berita| 12 December 2015
Dengan harga Rp 26,4 juta, CB150R Special Edition memang lebih mahal Rp 1 juta dari versi standarnya. Namun hal ini justru dirasa lebih murah ketimbang merombak versi standarnya menjadi edisi spesial.