Berita| 18 November 2019
Produk baru bernama 'Scootech' dihadirkan oleh PT Scooter VIP untuk mendongkrak sistem pengapian skuter matik.
Berita| 13 November 2019
Tak hanya terkenal dengan motor bergaya adventure-nya, Husqvarna juga menghadirkan motor bergaya klasik, Neo Cafe Racer dan Scrambler.
Tips & Modifikasi| 13 November 2019
Memasuki musim hujan tentunya para pengguna sepeda motor tidak dapat menganggap sepele hal ini. Pemilik harus mengetahui cara merawatnya, karena banyak komponen motor yang terkena langsung air hujan
Berita| 11 November 2019
Motor ini bahkan dinilai menjadi salah satu motor bertenaga listrik yang memiliki performa tinggi.
Tips & Modifikasi| 11 November 2019
Yamaha MT-15 merupakan produk yang dipasarkan oleh PT Yamaha Indonesia Motor Mfg. Pabrikannya memberi sejumlah fitur terkini pada motor yang berjudul 'Master Torque' itu.
Berita| 11 November 2019
Sejumlah motor terbaru hadir meramaikan gelaran EICMA 2019. Salah satu segmen motor yang cukup ramai dihadirkan adalah segmen motor turing, mulai dari pabrikan Jepang hingga Eropa.
Berita| 10 November 2019
Kehadiran Yamaha MT-25 mengingatkan pada wajah adiknya, MT-15. Karena itu, kami membawa kedua motor ini untuk dites bareng dalam satu video. Selamat menyaksikan!
Berita| 9 November 2019
Suzuki merilis motor petualang baru yang siap menjelajah di ajang otomotif EICMA 2019, yakni V-Storm 1050. Motor besar petualang ini hadir dalam dua varian, yakni Standard dan XT.
Berita| 9 November 2019
Kymco RevoNEX Electric merupakan motor konsep yang diperkenalkan oleh Kymco Global di pameran otomotif EICMA 2019. RevoNEX Electric dikabarkan hadir sebagai motor sportsbike berperforma tinggi
Berita| 8 November 2019
Suzuki V-Storm 1050 model 2020 meluncur di ajang otomotif EICMA 2019. Motor besar petualang dari Suzuki ini sebelumnya telah terungkap melalui sebuah teaser minggu lalu
Berita| 8 November 2019
Motor yang masuk ke kategori skutik premium ini memang mendapatkan sejumlah perhatian dari pecinta sepeda motor. Tim Redaksi OtoRider pun berkesempatan menjajal motor ini selama beberapa hari.
Berita| 7 November 2019
Pada EICMA 2019, KTM telah meluncurkan KTM 1290 Super Duke R dan 390 Adventure.
Berita| 7 November 2019
Kedua line up yang memulai debut pertama kali tersebut adalah Bronx 975 dan Pan America 1250.
Berita| 6 November 2019
Kemunculan motor model 2020 ini juga menjadi world premiere pada ajang tersebut.
Berita| 6 November 2019
Tak hanya tampilan, motor bergaya cruiser ini turut mendapat sentuhan ubahan pada sektor performanya, seperti penggunaan slipper clutch, lampu LED, serta knalpot terbaru.