Berita| 5 October 2020
Ribuan mahasiswa Indonesia mendpatkan edukasi keselamatan berkendara dari Astra Honda Motor (AHM). Karena pandemi Covid-19 masih melanda tanah air, edukasi ini pun dilkukan secara daring.
Berita| 4 October 2020
Belakangan ini balap motor yang dilakukan secara liar di jalanan umum marak terjadi di Indonesia. Di Jakarta sendiri terdapat sejumlah tempat yang biasa digunakan sebagai aktivitas balap liar.
Berita| 4 October 2020
PT Pertamina (Persero) kembali menghadirkan Bahan Bakar Minyak (BBM) satu harga. Kali ini, perusahaan pelat merah itu meresmikan3 SPBU BBM satu harga di Lampung Barat.
Berita| 2 October 2020
Yamaha menyatakan saat ini di masa pandemi Covid-19 dan PSBB lanjutan di Jakarta membawa dampak kepada konsumen. Salah satunya adalah perpindahan transportasi alternatif menggunakan motor pribadi.
Berita| 2 October 2020
PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) resmi merilis D-Tracker 150 spesial edition model year 2021.
Sport| 1 October 2020
Skuad tim balap MotoGP 2021 akan mengalami sejumlah perubahan. Berikut daftar sementara pembalap beserta timnya pada ajang MotoGP musim depan.
Tips & Modifikasi| 1 October 2020
Menunggangi motor juga bukan perkara yang sulit dan dapat dilakukan oleh setiap orang. Namun banyak pengendara yang tidak mengetahui soal faktor yang mempengaruhi keseimbangan pada sepeda motor.
Berita| 1 October 2020
Dealer Honda Jawa Barat ajak mahasiswa Universitas Islam Bandung (UNISBA) mengikuti webinar Safety Riding. PT Daya Adicipta Motora mengadakan ajang edukasi ini pada 29 September 2020.
Berita| 30 September 2020
Kejadian viral ramai diperbincangkan di sosial media mengenai pengendara motor yang ber geal geol atau speed wobble di dekat Cilandak Town Square. Hal tersebut bisa terjadi karena jalan tidak rata.
Berita| 30 September 2020
Beberapa waktu lalu viral terjadi kecelakaan di dekat Cilandak Town Square karena jalanan yang tidak rata. Kecelakaan tersebut melanda pengendara yang sulit mengendalikan motornya yang ber geal-geol.
Berita| 30 September 2020
Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) kembali diterapkan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. Pada masa ini, sebagian masyarakat pun mencari alternatif transportasi untuk kegiatan sehari-hari.
Berita| 29 September 2020
Vespa Primavera Sean Wotherspoon hadir di pasar Indonesia dengan tampilannya yang sangat berwarna. Setidaknya terdapat tujuh dealer resmi PT Piaggio Indonesia menampilkan skuter edisi terbatas ini.
Sport| 28 September 2020
MotoGP Catalunya musim 2020 telah berakhir dengan hasil Fabio Quartararo meraih podium pertama. Sementara Valentino Rossi kembali gagal meraih podium dan kemudian terjatuh dengan 9 lap tersisa.
Berita| 27 September 2020
PT Piaggio Indonesia resmi menghadirkan skuter roda tiga terbarunya, MP3 500 HPE Sport Advanced ke pasar motor Tanah Air.
Berita| 26 September 2020
Kemudahan layanan bagi konsumen melakukan klaim servis gratis motor dengan kupon perawatan berkala (KPB) dihadirkan melalui fitur KPB Digital pada aplikasi Daya Auto.