Berita| 18 November 2015
Menjelang akhir tahun ini, PT Astra Honda Motor (AHM) merilis New Honda Supra X 125 FI dan New Honda Blade 125 FI mendapat penyegaran dengan desain warna dan striping baru.
Berita| 18 November 2015
Di ajang Milan Motorcyle Show 2015, Kawasaki tidak hanya memperkenalkan skutik barunya yakni J125. Pabrikan yang identik dengan warna hijau itu juga menghadirkan varian baru ZX-10R, Z800 dan Z1000.
Berita| 18 November 2015
Superbike keren Suzuki GSX-R1000 Concept perdana diperkenalkan di Milan Motorcycle Show atau EICMA 2015.
Berita| 18 November 2015
Tak mau kalah dengan pabrikan Jepang lain, Suzuki juga unjuk gigi di ajang EICMA 2015. Di hari kedua (17/11) pameran yang berlangsung di Milan, Italia ini, Suzuki melansir GSX-R1000 Concept
Berita| 18 November 2015
Kami pernah tampilkan Ninja H2R berhasil mengalahkan Bugatti Veyron. Apakah Ninja H2 mampu mengalahkannya juga? Temukan jawabannya dari video ini.
Berita| 17 November 2015
Motor dengan supercharged yang mampu menaikkan tenaga standar 162 dk lebih tinggi hingga 15% dan Cafe racer dengan arm depan yang unik coba diperkenalkan Bimota di ajang EICMA 2015.
Berita| 17 November 2015
Yamaha MT-03 akhirnya resmi mengawali debut pertamanya di EICMA, Milan, Italia. Penampilannya sungguh menggoda dengan mesin yang sama seperti sportsbike Yamaha YZF R3.
Berita| 17 November 2015
Kawasaki menghadirkan skuter matik J125 di pameran Esposizione Mondiale del Motociclismo, Milan. Bermesin 125 cc, terkecil dari jajaran skuter Kawasaki.
Tips & Modifikasi| 16 November 2015
Kawasaki Z800 merupakan salah satu motor yang akan bisa aplikasi racikan knalpot baru HP Corse bernama Evoxtreme.
Sport| 15 November 2015
Salah satu kelas yang diikuti banyak pembalap di Yamaha Sunday Race (YSR) dalam rangkaian Yamaha Racing Day adalah R25 Pro. Sedikitnya 29 rider turun di kelas ini.
Sport| 15 November 2015
Mulai 12-15 November kondisi sirkuit internasional Sentul penuh riuh rendah suara knalpot balap. Pasalnya, ada dua balapan one make race garapan PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM).
Sport| 15 November 2015
Tak jadi ditunjuk Yamaha sebagai tim pabrikan di WSBK 2016, tim ini akhirnya 'pedekate' dengan BMW Motorrad.
Berita| 15 November 2015
Kabar mengenai kehadiran Suzuki Satria F150 injeksi makin masif terdengar. Setelah kami beritakan truk tim Ecstar Suzuki MotoGP, kini informasi hadir dari Aleix Espargaro yang menjajal Satria F150.
Sport| 12 November 2015
Pada penghujung sesi tes pertama memasuki musim 2016, Marc Marquez mencatat waktu tercepat dengan menggunakan ban MIchelin.
Sport| 12 November 2015
Selepas MotoGP Valencia akhir pekan lalu, para rider MotoGP belum boleh bersantai. Pasalnya, selama dua hari, (10-11/11) Dorna menggelar sesi tes resmi, masih di Valencia.