Sport| 19 April 2016
Transfer pembalap MotoGP yang berpindah tim musim depan memberi banyak opini. Paling baru tentu soal kepindahan Jorge Lorenzo ke Ducati. Dan hal ini bakal membuat Yamaha galau mengenai penggantinya.
Sport| 17 April 2016
Jonathan Rea kembali jadi jawara di race-2 WSBK Assen, Belanda 2016 pada Minggu (17/4). Di balapan yang sempat diwarnai hujan di awal lomba membuat pimpinan lomba tak bisa ditebak.
Sport| 16 April 2016
Seru! Itulah yang tergambar dari pertarungan race-1 ajang WSBK Assen 2016. Bagaimana tidak, sejak awal lomba, enam rider langsung mencoba merangsek ke depan sebagai pemimpin.
Sport| 15 April 2016
Setelah pengumuman hadirnya KTM di musim 2017, pihak MotoGP menyatakan membuka satu lagi slot pembalap untuk menggenapi total 22 rider yang berlaga di musim depan.
Tips & Modifikasi| 15 April 2016
Standar samping motor dengan penampang lebar bukan sekadar gaya, ada fungsi khusus yang diemban.
Sport| 11 April 2016
Circuit of The Americas di Austin, Amerika menjadi saksi kesuksesan Romano Fenati, anak didik legenda balap, Valentino Rossi dari Sky Racing Team VR46 menjuarai balap Moto3.
Berita| 8 April 2016
Selama ini Yamaha MX-King boleh melenggang bebas di segmen bebek 150 cc, karena dua kompetitor utamanya, yakni Suzuki Satria F150 dan Honda Sonic 150R .
Sport| 4 April 2016
Wakil tim Aruba.it Racing Ducati, Chaz Davies sukses membalas dendam atas kekalahannya dari rider Kawasaki Racing, Jonathan Rea di ajang WSBK Aragon 2016 pada Sabtu-Minggu (2-3/4).
Sport| 4 April 2016
Pembalap asal Malaysia, Khairul Idham Pawi dari tim Honda Team Asia sukses menjadi yang terdepan di ajang Moto3 Argentina 2016 pada Minggu (3/4).
Berita| 28 March 2016
Baru Motor Sport (BMS) menyediakan part orisinil untuk keperluan custom. Seperti sokbreaker, dan swingarm dari copotan moge yang bisa bikin tampilan motor makin sangar.
Sport| 24 March 2016
Saat ini, balap MotoGP baru diisi oleh 21 rider. Dan rencananya, KTM akan memasukan dua rider di musim depan yang membuat MotoGP 2017 akan diisi oleh 23 pembalap. Tapi rencananya akan ada 24 rider.
Sport| 21 March 2016
Proyek KTM MotoGP tampaknya wajib dikebut mengingat mereka sudah harus siap berlaga di akhir musim 2016 mendatang. Dan akan turun penuh di musim 2017. Salah satu caranya dengan menggaet rider baru.
Berita| 21 March 2016
Rider Italia, Niccolo Antonelli menjadi yang tercepat di ajang balap Moto3 seri Qatar 2016 pada Minggu (20/3) malam.
Sport| 16 March 2016
Setelah melakukan sesi tes uji coba tertutup di Valencia, Spanyol akhir pekan lalu, tim KTM MotoGP mengaku puas dengan motor RC16 yang siap turun di musim 2017 mendatang.
Tips & Modifikasi| 14 March 2016
Bagi Agus Sukamto, juragan bengkel modifikasi Acas Custom dan Crazy Dog sosok BMW R26 Jerman menjadi motor yang sangat menginspirasi dirinya.