Motor Listrik| 22 May 2025
Varian baru bernama Alva Cervo X ini melengkapi jajaran produk Cervo yang sudah ada, seperti Cervo standard, Cervo Boost Charge, dan Cervo Q.
Berita| 22 May 2025
Tips ampuh agar motor susah dicuri langsung dari pelaku pencurian yang tertangkap Polres Batang. Gunakan kunci cakram Honda Disc Lock.
Komunitas| 21 May 2025
Komunitas Honda Vario dan Wahana Honda, gelar program Vario Eduride di MIS Elmadina, Kabupaten Tangerang, untuk edukasi keselamatan berkendara sejak dini.
Berita| 21 May 2025
Di Indonesia, motor bebek entry level Suzuki Smash Titan sudah berhenti dijual sejak satu dekade silam. Namun nasib berbeda dialami kembarannya di Filipina yang masih dijual hingga kini.
Berita| 21 May 2025
Bagi Anda yang tengah mempertimbangkan skuter matik premium sebagai kendaraan harian, Yamaha Lexi 155 bisa menjadi pilihan menarik.
Berita| 20 May 2025
Cari motor matik irit bahan bakar terbaik untuk ojek online? Simak rekomendasi motor matik hemat BBM dari Honda, Yamaha, dan Suzuki.
Berita| 19 May 2025
Yamaha Indonesia memperbarui tampilan skutik ikoniknya, Mio M3, dengan empat pilihan warna dan grafis terbaru yang lebih sporty dan modern.
Berita| 15 May 2025
Promo ‘Maygic Sale’ hanya berlaku sepanjang bulan Mei 2025 di seluruh jaringan dealer resmi Wahana Honda.
Berita| 13 May 2025
Otorider.com kembali menyajikan rangkuman berita otomotif roda dua yang paling banyak dibaca selama sepekan terakhir.
Berita| 12 May 2025
Tampilan skuter kalcer ditawarkan oleh Yamaha Indonesia melalui kategori Classy Yamaha. Ini termasuk dengan model Grand Filano Hybrid 2025.
Berita| 11 May 2025
Bentuk layanan sebelumnya, melalui re-opening Flagship Shop di Jakarta, Bandung dan Semarang serta Sentral Yamaha Calaca Manado.
Berita| 11 May 2025
Di Indonesia, sosok Yamaha Aerox sudah memasuki generasi ke-3 untuk versi 155 cc dengan julukan Aerox Alpha yang dirilis akhir tahun lalu. Namun sejatinya, Aerox di Indonesia sudah ada empat generasi.
Berita| 10 May 2025
Sejak peluncuran pada Januari lalu, MAKA Motors membuka lima MAKA Showroom di wilayah Jadetabek. Kini, hadir di Bintaro dan Ciledug, melalui MAKA Lite Showroom.
Motor Listrik| 8 May 2025
Bicara mengenai elektrifikasi di dunia sepeda motor, tak melulu soal motor listrik. Sejumlah pabrikan pun sudah menghadirkan motor hybrid. Termasuk Yamaha ini.
Berita| 6 May 2025
Selain deretan versi CVO, PT JLM Auto Indonesia selaku distributor Harley-Davidson di tanah air juga merilis versi terbaru dari beberapa model dan pengumuman menarik.