Sport | 11 December 2016
Acara Yamaha Cup Race 2016 (YCR 2016) akhir pekan ini (10-11/12) di Tasikmalaya dimulai dengan tradisi coaching-clinic atau langkah pembekalan para pembalap muda yang tergabung di kelas YCR5 dan YCR6
Berita | 7 December 2016
Tanpa adanya prosesi launching, seperti yang dilakukan pada varian Versys-X 250, PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) ternyata diam-diam sudah menjual moge naked anyar mereka, Z650.
Berita | 2 December 2016
Punya basis yang sama, bukan berarti Kawasaki Versys-X 250 dan saudara sport fairingnya, Ninja 250FI hanya ganti desain dan bodi lho. Masih banyak perbedaan yang lain.
Tips & Modifikasi | 1 December 2016
Masih ada beberapa komponen mesin lainnya yang tak kalah penting dalam menambah efisiensi BBM pada mesin berpendingin cair yang saat ini dipakai oleh Honda CB150R, Sonic 150R dan CBR150R.
Tips & Modifikasi | 30 November 2016
Kebutuhan pengendara akan tinggi-rendahnya sorot lampu bisa jadi berbeda-beda. Tergantung dari kebutuhan dan posisi duduknya. Dan untuk menyetel ketinggian lampu Honda Supra GTR 150 ternyata mudah.
Tips & Modifikasi | 30 November 2016
Mesin 150 cc DOHC berpendingin cair yang digunakan oleh CB150R, Sonic 150R, CBR150R dan Supra GTR 150 diklaim memiliki keunggulan pada performa ketimbang mesin sebelumnya. Kenapa?
Komunitas | 28 November 2016
‘Decade of Journey’, peringatan hari jadi CBR Riders Jakarta berlangsung meriah di Rolling Stone Cafe, Jakarta, akhir pekan lalu.
Berita | 18 November 2016
Awal bulan lalu, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) menghadirkan duet Suzuki GSX 150 yang diluncurkan untuk mengisi segmen motor sport 150 cc di Indonesia.
Berita | 17 November 2016
Skuter ikonik asal Italia, Vespa punya kejutan menarik di pameran motor EICMA, Milan belum lama ini. Yakni dengan menampilkan skuter berpenggerak motor listrik.
Tips & Modifikasi | 17 November 2016
Livery tim Kawasaki yang erat dengan warna hijau cerah menjadi inspirasi modifikasi dari Yamaha R15 keluaran 2015 yang juga jadi pajangan bengkel modifikasi ARM Motor.
Sport | 16 November 2016
Di kelas MP1 (150 cc) merupakan kelas paling bergensi di Kejurnas Motoprix 2016 Wonogiri, Sulung Giwa menjadi runner up nasional di kelas ini setelah berjibaku dengan rekan setimnya, Wilman Hammar.
Sport | 14 November 2016
Bukan hanya motor yang kencang, salah satu kunci kemenangan di ajang balap motor adalah ban yang mumpuni. Seperti ban IRC Fasti yang mengantarkan dua rider menjuarai ajang MotoPrix 2016.
Sport | 7 November 2016
Pemilihan ban yang tepat menjadi salah satu syarat krusial yang terjadi pada ajang balap motor. Tak terkecuali bagi Syahrul Amin yang menjadi juara Nasional kelas Sport 150cc Kejurnas IRS 2016.
Berita | 6 November 2016
Dari kelas Sport 150 ajang IMOS MotoGymkhana 2016 di JCC, Senayan akhir pekan ini (5-6/11), M. Mizar asal Bandung menguasai kelas Sport 150 cc.
Berita | 4 November 2016
Namanya juga motor baru, tentu spesifikasi skuter bertampang sporty Yamaha Aerox 155VVA bikin penasaran. Apalagi, Yamaha menanamkan sederet fitur baru pada skuter yang meluncur di Indonesia Motor Show