Berita| 1 October 2020
Produk Vespa terbaru dikabarkan bakal segera dirilis oleh PT Piaggio Indonesia ke Tanah Air pada Jumat (2/10).
Komunitas| 1 October 2020
Komunitas Suzuki Hayate Owner Club (SHOC) hadir menaungi para pengguna motor Suzuki Hayate. Di masa pandemi, komunitas tersebut menggelar pemilihan pengurus baru periode 2020-2022 secara virtual.
Berita| 1 October 2020
Honda H'ness CB 350 meluncur di pasar India sebagai sepeda motor premium terbaru Honda Big Wing. Motor ini tampil dengan sentuhan-sentuhan klasik di sejumlah sisinya.
Berita| 1 October 2020
Dealer Honda Jawa Barat ajak mahasiswa Universitas Islam Bandung (UNISBA) mengikuti webinar Safety Riding. PT Daya Adicipta Motora mengadakan ajang edukasi ini pada 29 September 2020.
Berita| 30 September 2020
Triumph belakangan ini dikabarkan tengah menyiapkan produk motor terbarunya bergaya naked sport, Trident. Kabarnya, motor tersebut bakal segera dirilis pada kuartal pertama tahun 2021.
Berita| 30 September 2020
Dalam kesempatan ini, PT Piaggio Indonesia kabarnya tengah menyiapkan salah satu rangkaian Vespa yang menarik dan berbeda yang terinspirasi dari sebuah era yang legendaris.
Tips & Modifikasi| 30 September 2020
Jimmy Handoyo selaku FDR Technical Service & Development Dept Head PT Suryaraya Rubberindo Industries (SRI) pun memberikan penjelasannya. Mana yang lebih baik? Udara biasa atau nitrogen?
Berita| 30 September 2020
PT Piaggio Indonesia beberapa waktu lalu resmi menghadirkan edisi terbatas dari Vespa Primavera Sean Wotherspoon. Lantas, apa yang membedakan keduanya?
Tips & Modifikasi| 29 September 2020
Motor keluaran terbaru saat ini telah dilengkapi dengan berbagai fitur canggih serta modern. Pada beberapa produk motor matic Honda misalnya, sudah dibekali dengan fitur Idling Stop System (ISS).
Sport| 29 September 2020
Pada Juli 2018 lalu, Repsol telah memperbarui kemitraan komersial mereka dengan Honda. Kesepakatan itu berlangsung hingga akhir musim MotoGP 2020 mendatang. Kini berhembus gosip keduanya bercerai.
Berita| 29 September 2020
Nah, kali ini OtoRider melakukan tes akselerasi antara Honda BeAT CBS dengan BeAT Street. Kira-kira siapa yang lebih unggul?
Komunitas| 28 September 2020
Komunitas pengguna Suzuki GSX 150 series di Kota Medan, yakni SUGOI (Suzuki GSX Owner Indonesia) chapter Medan menggelar kopdargab bikers lintas komunitas.
Sport| 28 September 2020
Tanpa juara dunia Marc Marquez, tampaknya Honda tidak memiliki performa yang bagus tahun ini. Mengingat Cal Crutchlow menderita akibat operasi lengannya dan Alex Marquez finish di posisi kedelapan.
Berita| 28 September 2020
Surat Izin Mengemudi alias SIM merupakan suatu identitas yang wajib dimiliki setiap pengendara bermotor. Ternyata, SIM juga memiliki tiga fungsi utama yang tidak banyak diketahui, apa saja?
Sport| 28 September 2020
MotoGP Catalunya musim 2020 telah berakhir dengan hasil Fabio Quartararo meraih podium pertama. Sementara Valentino Rossi kembali gagal meraih podium dan kemudian terjatuh dengan 9 lap tersisa.