Sport| 14 December 2015
Pabrikan motor asal Jepang, Honda memang gemar turun di ajang balap motor dunia lewat divisi balap mereka, Honda Racing Corporation (HRC).
Tips & Modifikasi| 14 December 2015
Meski berlokasi di pinggir Jakarta, bengkel ini malah tetap ramai dikunjungi konsumen yang mau membangun motor custom. Maklum, tarifnya terjangkau, sih!
Tips & Modifikasi| 14 December 2015
Honda Blade 125 andalan Tri Agung Setya Pamungkas ini boleh dibilang jadi salah satu yang paling berani di kelasnya!
Berita| 14 December 2015
Yamaha Indonesia Motor Manufacturing menutup tahun 2015 dengan penjualan yang boleh dibilang cukup memuaskan. Namun, kondisi ekonomi nasional yang melemah jadi tantangan selama 2015.
Berita| 13 December 2015
Harley Davidson semakin serius menggarap Softail Slim S dengan menambah jajaran Military Edition (ME) untuk pasar global. Desain terbarunya ini terispirasi dari Helikopter Perang Dunia II Amerika.
Berita| 13 December 2015
Ada pertanyaan menggelitik saat PT Astra Honda Motor (AHM) merilis CB150R Special Edition pada Jumat (11/12) lalu. Kenapa bukan versi livery Repsol Honda?
Tips & Modifikasi| 12 December 2015
Tidak sedikit aksesoris yang ditawarkan produsen untuk para penunggang motor sport fairing 250 cc. Salah satunya adalah body kit untuk memepercantik motor seperempat liter tersebut.
Tips & Modifikasi| 11 December 2015
Dengan desain yang klasik, para penggemar Vespa tak melulu memodifikasinya dengan aliran retro klasik. Kini berkembang tren modifikasi Vespa modern dengan aliran racing style.
Tips & Modifikasi| 9 December 2015
Menjelang akhir tahun, AHRS berikan diskon khusus buat apparel branded seperti sarung tangan Alpinestars, juga sepatu O'Neil dan Apinestars.
Tips & Modifikasi| 7 December 2015
Lewat undangan resmi yang dikirim ke redaksi OTORIDER.COM, PT Astra Honda Motor (AHM) menyatakan akan merilis produk baru mereka pada Jumat (11/12) nanti.
Tips & Modifikasi| 7 December 2015
Salah satu peranti yang biasa diaplikasi pada motor bergaya balap, baik untuk fun race, harian atau pro, adalah footstep underbone.
Tips & Modifikasi| 6 December 2015
Mungkin banyak yang bertanya, apa maksudnya Yamaha R25 ini dikatakan dual purpose. Ini karena motor dua silinder ini bisa dipakai balap maupun harian.
Sport| 5 December 2015
Ajang Suzuki Asian Challenge 2015 seri terakhir di Sirkuit Buriram, Thailand kedatangan tamu istimewa, yakni rider MotoGP, Aleix Espargaro. Ini motornya!
Berita| 4 December 2015
Dengan tongkrongan yang kekar dan modern, Yamaha M-Slaz alias MT-15 versi Thailand mempunyai 4 pilihan warna. Kebet dulu sebelum masuk Indonesia.
Berita| 2 December 2015
Kehadiran Kawasaki J125 tengah jadi perbincangan khususnya pecinta skuter matik. Sayangnya, maxi scooter ini tak akan mengaspal di Indonesia.