Sport| 28 November 2021
Meski mampu menunjukkan performa maksimal, Lorenzo mengingatkan Quartararo agar tak tergoda untuk segera pindah ke tim lain.
Berita| 28 November 2021
PT Astra Honda Motor (AHM) resmi meluncurkan Honda CB150X. Memakai basis serupa Honda CB150R Streetfire, bagaimana perbedaan dimensi keduanya?
Berita| 28 November 2021
Belakangan, Yamaha memang tengah dirumorkan bakal menghadirkan produk anyar, salah satunya model R-series yakni YZF-R15 V4.
Motor Listrik| 28 November 2021
Motor listrik E-Tactical pertama kali diperkenalkan di ajang Indonesia Electric Motor Show (IEMS) 2021. Motor yang berbentuk layaknya sebuah petualang itu memiliki spesifikasi yang cukup unik.
Sport| 27 November 2021
Pembalap Suzuki Ecstar, Alex Rins pun yakin Suzuki tengah membuat langkah yang sangat penting. Selain mesin, rider bernomor 42 ini turut menyebut sejumlah komponen anyar yang diuji.
Berita| 27 November 2021
Guna merayakan pensiunnya Rossi, Yamaha menghadirkan motor edisi khusus R1 GYTR VR46 di ajang EICMA 2021. Bagaimana tampilan lengkap motor tersebut?
Motor Listrik| 27 November 2021
Motor Listrik E-Tactical diperkenalkan dalam pameran Indonesia Electric Motor Show (IEMS) 2021. PT LEN (Persero) merupakan perusahaan yang menghadirkan motor listrik tersebut.
Tips & Modifikasi| 27 November 2021
Saringan udara kerap menjadi komponen yang sering disepelekan para pengguna roda dua. Tak jarang komponen yang satu ini tidak segera diganti atau bahkan dilepas.
Sport| 26 November 2021
Marc Marquez yang memulai musim MotoGP 2021 paling terakhir, juga harus menutup musim ini lebih cepat. Hal ini dikarenakan cedera usai latihan off-road beberapa pekan sebelum Valencia.
Berita| 26 November 2021
Mengusung tampilan sebagai motor petualang, bagaimana perbandingan dimensi antara KTM 250 Adventure dan 390 Adventure? Apakah terdapat perbedaan signifikan?
Berita| 26 November 2021
Yamaha menghadirkan program menarik bagi para konsumen yang ingin memeriksa emisi kendaraannya. Hal ini ditujukan dalam rangka menyukseskan program uji emisi gas buang kendaraan bermotor.
Tips & Modifikasi| 26 November 2021
Motor sport fairing memiliki habitat di lintasan sirkuit karena DNA balapnya. Menunggangi motor sport fairing di sirkuit juga menjadi hobi yang banyak dilakoni para pemiliknya.
Motor Listrik| 26 November 2021
Honda PCX Electric satu-satunya produk Astra Honda Motor (AHM) yang belum dijual secara bebas. Motor listrik itu masih dijajakkan di Indonesia dalam bentuk sewa kepada pihak perusahaan atau swasta.
Berita| 26 November 2021
KTM 250 Adventure ini pun mengusung tampilan mirip 390 Adventure yang telah lebih dulu dirilis. Punya desain serupa, akankah kedua motor ini saling beririsan konsumen?
Sport| 26 November 2021
Valentino Rossi resmi memutuskan pensiun dari MotoGP di penghujung musim 2021. Sepanjang karirnya, Rossi telah berduel dengan beberapa pembalap lintas generasi, salah satunya Dani Pedrosa.