Komunitas | 4 September 2016
Kawasan Sentra Niaga Solo, Sukoharjo pada Sabtu (3/9) sesak dengan ratusan kendaraan custom yang merupakan peserta dari Burnout 2 Hadiningroad Revival.
Tips & Modifikasi | 3 September 2016
Sebagai gerai yang menjual beragam aksesori bodi berbahan fiberglass, Sentral Variasi yang berlokasi di Jl Raya Jatiwaringin, Bekasi punya jagoan sebagai pajangan toko.
Komunitas | 2 September 2016
Belasan komunitas pecinta kendaraan custom siap riuhkan ajang Burnout #2 Hadiningroad Revival siap digelar di kawasan Sentra Niaga Solo, Sukoharjo pada hari Sabtu besok (3/9).
Komunitas | 29 August 2016
Wabah custom culture di dunia pecinta motor mewabah hingga ke seluruh Indonesia. Termasuk kota Solo, Jawa Tengah yang diwadahi dalam ajang Burnout 2016.
Berita | 23 August 2016
Sebanyak 45 unit premium bike Gaikindo Indonesia Internasional Auto Show (GIIAS) (11-21/8).
Berita | 21 August 2016
PT NGK Busi Indonesia membawa busi premium andalan mereka NGK Iridium IX. Busi ini di klaim dapat menghasilkan performa yang jauh lebih baik dengan pengapian yang lebih sempurna
Berita | 21 August 2016
Menggelitik mendengar kisruh harga KTM Indonesia yang didengungkan dua distributor mereka, PT Jaya Selaras Sejahtera (JSS) yang membantah diskon besar-besaran dari PT Penta Jaya Laju Mandiri (PJLM)
Berita | 19 August 2016
Ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2016 banyak menawarkan keseruan bagi para pengunjung.
Berita | 19 August 2016
Sepeda motor asal Rusia Ural Motorcycle kembali mencoba perkenalkan produk baru dan pemasaran di Tanah Air lewat distributor resmi PT Hobby Motor Indonesia (HMI)
Berita | 19 August 2016
Memanfaatkan gelaran GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2016, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) tak hanya menampilkan line up Big Bike mereka. Tapi memperkenalkan layanan purna jualnya
Tips & Modifikasi | 12 August 2016
Selain memajang motor-motor baru, distributor aksesori kendaraan juga tampil di ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2016.
Komunitas | 11 August 2016
Event yang mengusung tema festival motor custom dan moto culture, yakni Suryanation Motorland kembali digelar. Dengan mengusung tema Show Your Pride perhelatan Suryanation Motorland 2016 diselenggarak
Komunitas | 9 August 2016
Dalam rangka meramaikan kultur motor custom di Indonesia, PT Piaggio Indonesia (PID) mendukung kegiatan pecinta motor custom bertajuk Sekepal Aspal Indonesia Motoart Exhibition 2016.
Berita | 8 August 2016
Selain mengajak semua penggemar motor custom untuk berkumpul, Sekepal Aspal juga menjalankan project video khusus mengenai budaya motor custom Indonesia berjudul 1.000 Kilometer.
Tips & Modifikasi | 8 August 2016
Saat ini, motor-motor dengan mesin berkapasitas besar alias moge (motor gede) marak beredar di Indonesia berkat masuknya Agen Pemegang Merek yang masuk ke segmen ini.