Sport| 5 November 2015
Jelang MotoGP 2015 Grand Finale, Valentino Rossi menantikan keputusan CAS dan berharap bisa bertarung dengan kondisi yang sama dengan rekan setimnya, Jorge Lorenzo.
Berita| 5 November 2015
Mesin robot welding dengan merek OTC Daihen Tipe DR4000 dapat digunakan sebagai teknologi pengelasan yang sama seperti proses produksi sepeda motor Honda di pabrik AHM didonasikan ke UNTAR.
Sport| 4 November 2015
Hadapi pertarungan poin yang sengit dengan Pedrosa, Iannone menetapkan target mengejar Pedrosa di Valencia.
Tips & Modifikasi| 4 November 2015
Meningkatkan performa pada skutik injeksi harian, jangan dulu bored-up mesin bro. Bisa awali dengan ganti injektor dan ECU.
Tips & Modifikasi| 4 November 2015
Rendra Murdi Cahyadi merombak Kawasaki KLX 150S lansiran 2013 cukup ekstrem. Padahal tujuannya hanya iseng-iseng saja. Motor yang sejatinya buat garuk tanah ini pun disulap jadi pelahap aspal
Sport| 4 November 2015
Marc Marquez mencoba membayar kekalahannya dalam perebutan tahta juara dunia MotoGP 2015 ini dengan memenangkan seri terakhir di Valencia nanti.
Sport| 4 November 2015
Federasi Sepeda Motor Internasional (FIM) melakukan sejumlah perubahan jadwal pada kalender MotoGP 2016. Ada empat seri yang berpindah jadwal dalam kalender terbaru yang dirilis FIM.
Sport| 3 November 2015
Penggemar Valentino Rossi di seluruh dunia tengah bersimpati dengan hukuman start dari posisi terakhir setelah didapat dari insiden Sepang Clash dengan Marc Marquez.
Berita| 3 November 2015
Bentuk Peugeot Django yang unik membuat pemesanannya di tanah air bertambah dari awal peluncurannya sudah tercatat 350 unit dan kembali bertambah sampai saat ini 70 unit.
Sport| 3 November 2015
Shuhei Nakamoto kini angkat bicara, bos Honda Racing Corporation ini mengungkap data logging RC213V menunjukkan bahwa Marquez memanfg ditendang Rossi.
Sport| 2 November 2015
Rossi harus jegal Lorenzo agar finish di atas posisi sembilan buat mengamankan tahta juara dunia! Terlalu kasar? Coba lihat perhitungannya, yuk!
Sport| 2 November 2015
Walau balap ini sebenarnya berstatus club event tapi jangan salah, pembalap mancanegara pun ikutan turun di sirkuit sepanjang 4 kilometer ini.
Berita| 2 November 2015
Gelaran Tokyo Motor Show 2015 memang menjadi ajang produsen memamerkan motor baru mereka, entah versi produksi maupun masih tahap konsep. Seperti Concept CB ini.
Tips & Modifikasi| 2 November 2015
Yamaha N Max Februari lalu resmi mengaspal di tanah air. Sudah genap delapan bulan berjalan, komunitas dan modifikasinya pun semakin ramai. Salah satunya si Oranye dari Jakarta Max Owner.
Berita| 1 November 2015
Meski baru diluncurkan, PT Astra Honda Motor (AHM) melakukan penyegaran pada New Honda Sonic 150R. Hanya beda beberapa ratus ribu rupiah dari versi standar.