Berita| 4 February 2016
Produsen motor asal India, Mahindra yang turun sebagai tim pabrikan di ajang Moto3 resmi merilis motor mereka lewat ajang Delhi Auto Show 2016 kemarin (3/2).
Berita| 4 February 2016
Prediksi kami mengenai kehadiran motor baru TVS dengan basis BMW G310 R beberapa waktu lalu benar adanya.
Berita| 3 February 2016
Setelah menyabet 68,7 persen pangsa pasar sepeda motor di Indonesia di 2015, pada Selasa (2/2) Honda dinobatkan sebagai sepeda motor yang paling terpercaya di Tanah Air.
Komunitas| 3 February 2016
Kutu Community yang mewadahi para penggemar skuter membuka rangkaian kegiatan di awal 2016 dengan menggelar kampanye keselamatan berkendara pada Sabtu (30/1) di Tugu Kujang, Bogor, Jawa Barat.
Sport| 2 February 2016
Masih ingat tabrakan antara Andrea Iannone dan burung camar yang terjadi di MotoGP Phillip Island, Australia tahun lalu? Nah, kejadian yang menewaskan si burung, menjadi inspirasi pada helm terbaru
Sport| 2 February 2016
Eits, jangan kaget dulu lihat judul di atas. Karena, tentu saja bukan motor Suzuki Satria F150 yang akan digeber duet Aleix Espargaro dan Maverick Vinales. Tapi hanya sebatas emblemnya kok.
Sport| 1 February 2016
Vespa Balap Indonesia (VBI) merilis jadwal 2016 untuk kelas baru yang diberi nama seri ScooterGP. Sebanyak 5 seri akan digelar dengan pembukaan di Sirkuit Sentul Karting pada 27-28 Februari 2016.
Tips & Modifikasi| 30 January 2016
Lagi asyik naik motor injeksi, tiba-tiba selepas turunan tajam, motor malah mati? Mungkin bukan Anda saja yang mengalami, tapi ternyata banyak juga yang memiliki masalah sama.
Berita| 28 January 2016
Akhirnya, Triumph menggugah video Speed Triple S dan Speed Triple R model terbaru. Kedua naked sport ini pada awal 2016 sudah ramai dibicarakan dengan desain terbaru dan tenaga lebih besar.
Sport| 28 January 2016
Tidak hanya masyarakat Indonesia yang menginginkan gelaran MotoGP hadir di tanah air. Valentino Rossi ternyata juga memiliki keinginan yang sama.
Berita| 28 January 2016
Sebelumnya kami beritakan mengenai kehadiran skuter Yamaha Mio Z yang berbarengan dengan peluncuran Xabre di Bali pada 26 Januari lalu.
Berita| 27 January 2016
Alih-alih memakai nama MT-15, atau M-Slaz seperti kembarannya di Thailand, Yamaha Indonesia justru memilih nama Xabre pada naked bike gahar terbaru mereka.
Sport| 26 January 2016
MotoGP Indonesia dikabarkan akan digelar di sirkuit baru. Ada keuntungan tersendiri,kemungkinkan Indonesia menggelar dua kali seri MotoGP dalam setahun.
Berita| 26 January 2016
Bermesin 150 cc seperti V-Ixion, tapi Xabre lebih kekar dan disenjatai transmisi 6-speed. Ini beda spesifikasi lengkapnya.
Berita| 26 January 2016
Sebelumnya, keluarga skuter Yamaha Mio diturunkan dengan dua versi, yakni Mio J dan Mio GT. Namun pasca kelahiran Mio M3 akhir 2014 lalu, keluarga Mio hanya diwakili satu varian.