Tips & Modifikasi| 25 April 2017
Rencananya, pelumas Ipone asal Perancis tersebut siap masuk ke pasar Indonesia dan mengincar segmen premium.
Berita| 22 April 2017
Bagi pecinta motor besar (moge), produk-produk keluaran MV Agusta lebih dikenal sebagai karya seni ketimbang sekadar tunggangan.
Berita| 18 April 2017
Ohlins Day digelar sebagai selebrasi pembukaan showroom baru sokbreker Ohlins pada Minggu (16/4) di Cikini Raya no 70, Menteng, Jakarta Pusat.
Berita| 16 April 2017
Belum sepekan PT Astra Honda Motor (AHM) menyegarkan penampilan dari bebek super mereka, Honda Supra GTR150, kini (16/4) giliran motor sport fairing Honda CBR150R yang tampil semakin segar
Tips & Modifikasi| 13 April 2017
Selain memiliki sederet keunggulan dari sisi pengendalian, daya cengkeram (grip), serta performa baik di jalan kering maupun basah, namun ada juga pantangan saat menggunakan ban radial di motor.
Berita| 13 April 2017
Ban radial IRC RMC 810 yang baru meluncur kemarin ternyata masih diimpor utuh dari Jepang. Untuk kuota pertama, ban ini baru diperuntukan pada pasar Jabodetabek. Namun apakah bakal diproduksi di sini?
Berita| 10 April 2017
Tiga iconic bike Suryanation Motorland 2017 sudah dalam proses pengerjaan yang dilakukan oleh para juara regional Suryantion Motorland 2016.
Berita| 1 April 2017
Anda mengincar spare part motor berharga miring? Maka ajang OTOBURSA Tumplek Blek 2017 yang dimulai hari ini (1/4) patut disambangi. Pasalnya, ada beragam diskon yang diberikan para tenant di sana.
Berita| 31 March 2017
Setelah resmi meluncurkan produk terbarunya Vespa LX dan S i-get 125 cc kini PT Piaggio Indonesia memberikan penawaran menarik bagi pecinta merek skuter asal Italia baik Piaggio maupun Vespa.
Berita| 29 March 2017
Ajang pameran industri komponen sepeda motor, Inabike 2017 kembali digelar pada 29 Maret hingga 1 April mendatang.
Berita| 27 March 2017
1st Indonesia Autovaganza, festival yang menawarkan berbagai kemeriahan dan kegiatan menarik seputar dunia otomotif, lifestyle dan hiburan di gelar di QBig BSD City Mall, Tangerang pada Minggu (26/3).
Berita| 24 March 2017
Segmen motor sport di Indonesia kian ramai, dalam awal tahun ini ada beberapa pabrikan mengeluarkan varian motor sport 150 cc sampai 250 cc.
Berita| 23 March 2017
Gelaran tahunan Otobursa Tumplek Blek 2017 siap digelar di Parkir Timur Senayan, Jakarta selama dua hari pada Sabtu dan Minggu (1-2/4).
Berita| 20 March 2017
Buat Anda yang bingung mau ke mana akhir pekan nanti, bisa mampir ke “1st Indonesia Autovaganza” di QBig BSD City Mall, Jl. BSD Raya Utama-Tangerang, Festival otomotif yang dihelat
Komunitas| 20 March 2017
Komunitas roda dua yang menamakan dirinya Solidaritas Teman (Solitem) yang mempunyai visi dan misi menjadi duta besar keselamatan di jalan raya