Berita | 26 December 2021
Honda CB150X menjadi motor yang paling banyak dibicarakan di akhir tahun 2021 ini. Motor yang satu ini pun telah diluncurkan secara regional untuk konsumen Jawa Barat.
Berita | 26 December 2021
Honda CB150X menjadi motor pioneer yang membuka segmen touring 150 cc. Sejumlah dealer pun telah melakukan peluncuran secara regional untuk membuka penjualan motor yang satu ini.
Berita | 19 December 2021
Angka penjualan motor di Jakarta-Tangerang mengalami peningkatan di penghujung 2021 dibandingkan 2020 lalu. Peningkatan ini didapat dari data penjualan PT Wahana Makmur Sejati.
Berita | 14 December 2021
Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) bakal mendonasikan seluruh total hasil penjualan tiket pada pameran GIIAS Surabaya 2021 untuk korban bencana alam erupsi Gunung Semeru.
Berita | 14 December 2021
Honda CB150X telah resmi diluncurkan dan harga banderolnya juga sudah resmi dirilis oleh PT Astra Honda Motor (AHM). Harganya sendiri mulai dari Rp 32,5 juta untuk on the road DKI Jakarta.
Berita | 13 December 2021
TVS Callisto mendapatkan pembaruan di pertengahan tahun 2021 kemarin, tepatnya Agustus lalu. Motor entry level dari India ini mendapatkan segenap ubahan yang membuatnya tampil lebih segar.
Berita | 12 December 2021
Harga Honda CB150X resmi diumumkan oleh PT Astra Honda Motor (AHM) beberapa pekan yang lalu. Honda pun menawarkan dua varian pada CB150X dengan harga yang bertingkat, lantas apa perbedaannya?
Berita | 12 December 2021
TVS Callisto merupakan salah satu model skutik asal India yang masuk ke segmen pasar entry level. Skutik 110 cc ini dijual dengan harga Rp 18 jutaan untuk on the road DKI Jakarta.
Berita | 10 December 2021
Pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) Surabaya 2021 resmi digelar. Acara ini diadakan mulai dari 8-12 Desember 2021 pukul 11.00–21.00 WIB di Grand City Convex.
Berita | 9 December 2021
Nah, berapakah banderol harga terbaru Yamaha MX King 150 dan Honda Supra GTR 150 per Desember 2021?
Berita | 9 December 2021
TVS Callisto menjadi salah satu skutik entry level 110 cc yang hadir untuk konsumen di Indonesia. Skutik asal India ini secara tidak langsung bersaing dengan Suzuki NEX II yang memiliki mesin sama.
Komunitas | 8 December 2021
Kali ini, komunitas yang terlibat adalah para pengguna Honda ADV150. Tak hanya touring, perjalanan juga bertujuan untuk memberikan manfaat bagi sekitar.
Sport | 8 December 2021
Fabio Quartararo menatap MotoGP 2022 dengan optimistis. Salah satu tim dan pembalap yang diwaspadai oleh rider asal Prancis ini adalah Francesco Bagnaia dari Ducati.
Berita | 8 December 2021
Pirelli Diablo Rosso Corsa IV secara resmi diluncurkan oleh pabrikan ban asal Italia itu. Sebelumnya Diablo Rosso IV telah diluncurkan pada bulan Januari 2021.
Berita | 8 December 2021
Kawasaki Motor Indonesia menjadi satu di antara beberapa merk asal Jepang yang paling eksis menghadirkan motor sport. Belakangan ini, pabrikan raksasa hijau itu kerap meluncurkan motor-motor besar.