Berita| 13 June 2016
Astra Motor Jawa Tengah Luncurkan Sport Cub Honda Supra GTR 150 dengan target awal 500 sampai 750 unit di Jawa Tengah.
Komunitas| 12 June 2016
Diluncurkannya produk apparel 46|ASIA dengan Exclusive Distributor Yamaha Indonesia, disambut hangat oleh fans Valentino Rossi.
Tips & Modifikasi| 12 June 2016
Bagi Anda yang belum puas performa standar Yamaha NMax tak perlu cemas, karena parts pendongkrak tenaganya sudah banyak tersedia di pasar.
Berita| 12 June 2016
Setelah launching secara nasional beberapa waktu lalu, kini Honda Supra GTR 150 mulai dikenalkan secara regional.
Berita| 11 June 2016
PT Kawasaki Motor Indonesia meluncurkan salah satu ikon dari seri Kawasaki Ninja, yaitu New Kawasaki Ninja ZX-10R.
Berita| 10 June 2016
PT Pertamina (Persero) mendukung penuh pertumbuhan industri otomotif tanah air dengan menjadi sponsor utama GAIKINDO Indonesia International Autoshow (GIIAS) 2016
Berita| 9 June 2016
Tidak hanya Part Racing yang di jual di TDR Centre, temukan juga beberapa model sepatu untuk balap, touring dan casual.
Komunitas| 8 June 2016
Pierre Irwan Mace yang berdarah Perancis dan Manado ikut dalam komunitas Yamaha R Series Indonesia (YRSI). Kecintaannya pada sepeda motor, bule ini pun meminang YZF-R25.
Sport| 7 June 2016
Hasil yang cukup baik diraih oleh rider Indonesia, Imanuel Pratna, Galang Hendra Pratama dan Reynaldo Ratukore pada kejuaraan Asia Road Racing Championship (ARRC) 2016 Seri 3
Sport| 7 June 2016
Rider Indonesia, Dimas Ekky Pratama semakin memantapkan posisinya dengan menduduki posisi 5 besar klasemen sementara. Rekan setimnya, Gerry Salim berada pada peringkat 7.
Komunitas| 6 June 2016
Sebanyak 200 rider perwakilan klub Honda CBR dari Jawa Barat mengikuti All New Honda CBR 150R Track Day, ajang berbagi pengetahuan balap kepada komunitas.
Sport| 5 June 2016
Zarco dan Rins persembahkan kemenangan mereka untuk Luis Salom!
Sport| 5 June 2016
Sesi pemanasan pada pagi hari di sirkuit Catalunya, hadapi seri ketujuh MotoGP musim 2017, dikuasai oleh Valentino Rossi.
Sport| 4 June 2016
Pascainsiden yang menghilangkan nyawa pembalap Moto2, Luis Salom pada Jumat (3/6) di sesi latihan bebas ke-2, maka layout sirkuit Catalunya, Barcelona, Spanyol dirombak.
Berita| 2 June 2016
Perpaduan performa tinggi motor sport dan kenyamanan serta kepraktisan berkendara motor bebek pada motor terbaru Honda Supra GTR 150 diuji dalam grand touring berjarak sekitar 3.200 km.