Sport | 11 September 2021
Dua pembalap Yamaha, yakni Fabio Quartararo dan Valentino Rossi mengantongi catatan kurang baik jelang seri ketigabelas tersebut. Berikut jadwal lengkap MotoGP Aragon, Spanyol 2021.
Sport | 9 September 2021
Franco Morbidelli dikabarkan untuk menjajal motor Yamaha R1M pabrikan di MotoGP misano pada 19 September mendatang. Pembalap asal Italia itu akan kembali berpasangan dengan rekan lamanya yakni Fabio.
Sport | 9 September 2021
MotoGP seri ketigabelas bakal digelar di Aragon, Spanyol akhir pekan nanti, Minggu (12/9). Jelang balapan tersebut, sejumlah rider pun tengah bersiap, salah satunya Valentino Rossi.
Sport | 8 September 2021
Kabar Valentino Rossi meninggalkan MotoGP akhir musim ini menjadi berita sedih bagi para penggemarnya. Pembalap legendaris itu berhasil menorehkan sejumlah prestasi hebat dalam karirnya.
Sport | 6 September 2021
Kabarnya, kombinasi antara Vinales serta Espargaro ini membuat Aprilia percaya diri bisa bersaing memperebutkan gelar juara dunia MotoGP.
Berita | 1 September 2021
Motor sport terbaru besutan merek Italia yakni Aprilia tertangkap kamera sedang dibawa oleh mobil towing. Hal ini diketahui pertama kali lewat foto yang beredar di media sosial Instagram.
Sport | 1 September 2021
Di tim barunya ini, Vinales juga telah menjajal motor Aprilia RS-GP dalam sesi tes di Sirkuit Misano, Italia.
Sport | 1 September 2021
Maverick Vinales telah mencoba motor barunya untuk MotoGP 2022 dengan Aprilia RS-GP. Pembalap asal Spanyol itu telah melalui 65 lap di Sirkuit Misano dengan putaran waktu terbaik 1 menit 33 detik.
Sport | 1 September 2021
Alberto Puig selaku Manajer Tim Repsol Honda memberikan komentarnya terkait kejadian antara Marc Marquez dan Jorge Martin tersebut.
Sport | 31 August 2021
Maverick Vinales mengakhiri kontraknya dengan Yamaha lebih cepat dari yang direncanakan. Sebelumnya pembalap bernomor 12 itu sudah menandatangani kontrak dengan Aprilia untuk MotoGP 2022.
Sport | 31 August 2021
Pembalap Federal Oil Gresini Moto2 telah memenuhi targetnya untuk mendapat poin tamabahan di Grand Prix Inggris 2021. Fabio Di Giannantonio yang memulai balapan di posisi enam.
Sport | 30 August 2021
Aleix Espargaro berhasil meraih podium yang mencatat sejarah bagi tim pabrikan Aprilia. Pasalnya tim asal Italia itu belum berhasil menempatkan pembalap dan motornya di podium sejak proyek RS-GP.
Berita | 30 August 2021
Tak tanggung-tanggung, Can-Am Spyder dibekali dengan kapasitas mesin yang cukup besar. Nah, bagaimana detail spesifikasinya?
Sport | 30 August 2021
Dari hasil balapan seri Inggris itu, bagaimana posisi klasemen sementara perebutan gelar juara dunia MotoGP 2021?
Sport | 29 August 2021
Seri ke-12 MotoGP 2021 usai digelar di Silverstone, Inggris pada Minggu (29/8). Pada balapan tersebut, podium juara berhasil diamankan oleh Fabio Quartararo dari Monster Yamaha.