Berita| 3 November 2020
Generasi terbaru skutik Maxi Yamaha resmi dirilis, yakni All New Aerox 155 Connected. Lantas, apa saja fitur yang ditawarkan oleh Aerox 155 anyar ini?
Berita| 2 November 2020
All New Aerox 155 Connected telah resmi dihadirkan ke Tanah Air oleh PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) pada Senin (2/11) secara virtual.
Berita| 2 November 2020
Seperti diketahui, beberapa waktu lalu terjadi insiden antara pengendara motor dengan prajurit TNI di Bukit Tinggi, Sumatera Barat. Diketahui, pengendara motor tersebut sedang melakukan group touring.
Sport| 2 November 2020
Menteri Kesehatan Negara Pemerintah Portugis menyatakan bahwa MotoGP Portugal terancam dibatalkan. Hal tersebut disebutkannya dalam sebuah konferensi pers.
Tips & Modifikasi| 1 November 2020
Saat penggunaan harian, mencuci motor secara rutin juga dapat menjaga kualitas tampilan motor itu sendiri. Lantas, apa saja yang harus diperhatikan dan dihindari saat mencuci motor?
Sport| 1 November 2020
Ajang balap MotoGP 2020 telah memasuki penghujung musim. Nah, kapan ketiga seri tersebut bakal digelar?
Sport| 1 November 2020
Seperti diketahui, pimpinan klasemen sementara MotoGP 2020 tidak diwarnai oleh pembalap Honda. Bisa dilihat Yamaha banyak mendominasi musim ini dibandingkan Honda.
Berita| 31 October 2020
Michelin resmi menghadirkan dua produk ban terbarunya, yakni Power 5 dan Anakee Adventure. Lantas, apa keunggulan dari dua ban tersebut?
Sport| 31 October 2020
Pembalap Ducati, Andrea Dovizioso hingga kini masih belum memiliki tim untuk MotoGP musim 2021 mendatang. Kabarnya, saat ini Dovizioso tengah dikaitkan dengan tim Monster Yamaha.
Berita| 31 October 2020
Dikenal punya lebih dari 30 pattern atau kembangan, FDR baru saja merilis dua seri ban anyarnya, yakni FDR Ultimate dan FDR Champion. Nah, seri apakah itu?
Berita| 31 October 2020
PT Piaggio Indonesia akan mengejutkan penggemar Vespa dengan meluncurkan produk-produk baru. Kali ini, merek Italia itu akan menghadirkan produk baru tidak lama lagi.
Sport| 30 October 2020
Pembalap tim Monster Yamaha, Maverick Vinales terus dibayang-bayangi performa yang kurang konsisten. Dalam beberapa seri balapan MotoGP 2020, dirinya kesulitan untuk meraih podium.
Sport| 29 October 2020
Fabio Quartararo harus merelakan posisinya di puncak klasmen MotoGP 2020 pada Joan Mir. Penurunan performanya dalam beberapa seri balapan membuatnya banyak kehilangan poin penting.
Sport| 29 October 2020
Seperti diketahui, ajang balap bergengsi MotoGP hanya menyisakan tiga seri terakhir. Pihak penyelenggara yakni Dorna pun segera menyusun kalender menghadapi musim 2021.
Berita| 29 October 2020
Pertamina telah meresmikan secara serempak tiga Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Satu Harga. Ketiganya kini hadir di Sumatera Bagian Selatan melengkapi tiga titik lainnya.