Berita | 18 December 2015
Carut marutnya transportasi massal di Indonesia dilirik banyak pihak dengan mengembangkan moda alternatif berbasis online dengan menggandeng pengguna kendaraan pribadi.
Berita | 16 December 2015
Tahun depan Kepolisian Negara Republik Indonesia (POLRI) berencana akan memisahkan SIM khusus motor menjadi tiga kategori, yakni SIM C, C1 dan C2. Ini updatenya.
Berita | 13 December 2015
Saat musim hujan, banyak orang lebih memilih moda transportasi berbasis bus atau mobil ketimbang motor, atau ojek. Sehingga saat musim hujan pendapatan driver Go-Jek ikut menurun.
Berita | 13 December 2015
Data Sim Online hanya untuk server dan databes di Mabes Polri, sedangkan SAMSAT tetap butuh antri dan isi formulir lagi
Komunitas | 11 December 2015
Yamaha NMAX Club Indonesia (YNCI) Soloraya, merupakan sebuah wadah klub yang bertujuan menampung rider pengguna matic Yamaha Nmax di Solo. Tidak hanya itu, mereka punya koneksi luar negeri.
Berita | 10 December 2015
Perpanjangan Surat Izin Mengemudi yang sudah menganut sistem online kini mulai beroperasi dan semakin memudahkan masyarakat. Secara bertahap dapat dilakukan di beberapa tempat berikut ini.
Berita | 7 December 2015
Tak ada waktu buat mengurus perpanjangan SIM? Nggak perlu cemas, atau tambah biaya dengan menggunakan jasa calo. Pasalnya, mulai Minggu (6/12), Polri meluncurkan pelayanan SIM Online kok!
Berita | 4 December 2015
Musim hujan, kinerja motor harus maksimal. Sudah servis motor kesayangan? Ada promo asyik buat pemilik TVS Dazz, nih. Gratis saringan udara dan oli matic.
Berita | 4 December 2015
Dengan bobot dan tenaga yang berbeda dari motor harian bermesin 250 cc ke bawah, mengendarai moge (motor gede) atau big bike tentu membutuhkan skill yang lebih mumpuni.
Berita | 27 November 2015
PT Astra Honda Motor (AHM), agen pemegang merek Honda di Indonesia memperkuat komitmennya di bidang safety riding. Kali ini bareng adik-adik pelajar SMA Negeri 2 Tangerang Selatan.
Berita | 25 November 2015
Pertarungan segmen bebek super, alias hyperunderbone di Indonesia kembali memanas. Pasalnya, setelah Yamaha merilis MX-King diikuti Honda dengan Sonic 150R, kini giliran Suzuki.
Sport | 13 November 2015
Gagalnya Valentino Rossi jadi juara dunia MotoGP 2015 terus berbuntut panjang. Dan lagi-lagi dari ranah bisnis.
Sport | 6 November 2015
Gempita MotoGP merambah dunia permainan, Monopoly menangkap euforianya dengan membuat edisi khusus MotoGP.
Sport | 29 October 2015
Dukungan terus berdatangan bagi Valentino Rossi. Petisi yang diprakarsai Nicholas Davis ini sudah menarik simpati 500 ribu pendukung.
Berita | 6 October 2015
Dapatkan tabloid CarMoto Edisi 7 : Kesempurnaan Aerodinamika BMW M3 E36, Kustomfest Jogja, Preview F1 Rusia, Test Drive : Mitsubishi Triton 4x4 HD-X SC, Aktual.