Sport| 16 October 2015
Danny Kent belum mampu menyodok, Oliveira malah sukses catat waktu tercepat.
Berita| 15 October 2015
Bagi Suzuki, setidaknya sudah ada dua kendaraan yang menyandang nama Hustler, yakni mobil mungil 600cc bertampang unik yang kini sudah dijual di Jepang. Serta motor T20 bermesin 2-tak 247cc.
Berita| 14 October 2015
Sebuah video resmi dirilis Husqvarna pada channel Youtube mereka. Tak lagi beraksi di atas es seperti sebelumnya, Husqvarna 701 Supermoto kini tampil digeber di aspal.
Berita| 13 October 2015
Penasaran siapa saja pemenang beruntung yang mendapatkan Grand Prize keren dari IIMS 2015?
Sport| 11 October 2015
Antonelli berhasil membukukan kemenangan keduanya pada balap basah Motegi Minggu (11/10) ini.
Sport| 10 October 2015
Tak disangka, pembalap Skyteam Racing Team VR46, Romano Fenati mengambil alih podium.
Berita| 10 October 2015
Motor listrik semakin maju saja, Storm Pulse bisa ditempuh dengan jarak yang lebih jauh dibandingkan motor berpenggerak listrik lainnya.
Sport| 10 October 2015
Niccolo Antonelli melanjutkan kesuksesannya hari pertama dengan meraih posisi pertama di FP3.
Sport| 9 October 2015
Ada kompetisi kecil-kecilan yang dilakukan sebagai rangkaian kegiatan promosi MotoGP di Jepang. Motor yang dipakai pembalap MotoGP ini adalah mini GP listrik yang cocok diadu di sirkuit kecil.
Sport| 9 October 2015
Niccolo Antonelli pada sesi kedua latihan bebas Moto3 Motegi masih cukup stabil jadi yang tercepat.
Sport| 9 October 2015
Antonelli membuka Moto3 Motegi dengan jadi yang paling kencang, bahkan Danny Kent dilampauinya.
Sport| 8 October 2015
Hayden bakal memperkuat tim Ten Kate Honda tahun depan.
Berita| 8 October 2015
Versi terbaru dari Giorno kini telah dilengkapi dengan socket output DC, jadi lebih mudah mengisi ulang baterai gadget.
Berita| 6 October 2015
Shell Lubricant Indonesia baru saja menghadrikan pelumas khusus skuter matik Shell Advance AX5 di IMF 2015 (3/10) lalu yang menawarkan berbagai keunggulan.
Berita| 3 October 2015
Peugeot meluncurkan big scooter terbarunya di Inggris, yaitu Satelis 400i yang dibanderol sekitar Rp 75 juta.