Inilah Pemenang Grand Prize Benelli, Harley-Davidson dan KTM di IIMS 2015

Dipublikasikan : Selasa, 13 Oktober 2015 18:25
Penulis : K Dimas Priyandra

Penasaran siapa saja pemenang beruntung yang mendapatkan Grand Prize keren dari IIMS 2015?

Inilah Pemenang Grand Prize Benelli, Harley-Davidson dan KTM di IIMS 2015

Masih ingat pameran mobil Indonesia International Motor Show 2015 (IIMS) di JIExpo, Kemayoran? Ada beberapa kendaraan yang jadi diundi untuk pengunjung yang beruntung. Selain mobil Fiat dan VW, juga ada motor Benelli Cafenero 150, Harley Davidson XG 500, KTM Duke, dan SOIB Racer 400cc. Penyelenggara pameran IIMS 2015, Dyandra Promosindo mengatakan bahwa program grand prize yang berhadiah 2 unit mobil Fiat 500 Pop, VW Golf 1.2  MT dan 6 unit motor sudah diterima oleh para pemenangnya.

“Kami mengucapkan selamat kepada semua pemenang yang beruntung,” ujar Hendra Noor Saleh, Direktur PT Dyandra Promosindo. Kabarnya, program ini pun akan terus dilakukan dan ditingkatkan pada penyelenggaraan IIMS 2016 yang akan diselenggarakan pada tanggal 8 sampai 17 April 2016 mendatang di JIEXp, Kemayoran. (otorider.com)

 

 

Inilah daftar pemenang Grand Prize IIMS 2015 :

 

Mobil Fiat 500 pop

Drs. Ucep Supardi, M.Si.

No Voucher : 009xxx

 

Mobil VW Golf 1.2 MT

Soehardja Soeleman

No. Voucher : 005xxx

 

Motor Harley Davidson XG 500

Raissa Giovana

No. Voucher : 031xxx

 

Motor Benelli Cafanero 150

Kuang Jhien

No. Voucher : 014xxx

Andry Syahrul

No. Voucher : 024xxx

Endang Kusnaedi

No. Voucher : 023xxx

 

Motor SOIB Racer 400 cc

Lilyasa Abdillah

No. Voucher 014xxx

 

Motor KTM Duke 200

Sandra Purama

No. Voucher : 014xxx

 

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play

Trending

#1

Pelonggaran TKDN, Apakah Harga Motor Listrik Akan Naik?

#2

Optimisme Moeldoko Tak Sejalan dengan Realita Penjualan Motor Listrik

#3

Mutasi Kendaraan ke Jawa Barat Resmi Bebas Pajak, Begini Cara Urusnya!

#4

Cara Cek ETLE Secara Online dengan Mudah, Cepat, dan Praktis

#5

Biaya Ganti Plat Nomor Sepeda Motor 2025: Ini Rinciannya!

Terbaru

Motor Listrik | 8 jam yang lalu

Ingin Beli Motor Listrik, Wahana Honda Tawarkan Promo di PEVS 2025

Dalam pameran kendaraan listrik PEVS 2025, Wahana Honda memberikan potongan harga untuk semua motor listriknya.

Tips & Modifikasi | 10 jam yang lalu

Tiga Tips Jaga Kondisi Motor, Bisa Dilakukan Sendiri Di Rumah

Apalagi, setelah motor digunakan untuk perjalanan jarak jauh. Lantas, apa saja yang perlu dicek pada motor tanpa harus pergi ke bengkel?

Motor Listrik | 11 jam yang lalu

PEVS 2025 Dibuka Hari Ini, Kenali Lima Faktanya

Pekan ini Perkumpulan Industri Kendaraan Listrik Indonesia (PERIKLINDO) bersama dengan Dyandra Promosindo akan kembali menggelar PERIKLINDO Electric Vehicle Show (PEVS) 2025.

Berita | 12 jam yang lalu

VIDEO: Perbedaan Utama Royal Enfield Himalayan 450 dan Guerrilla 450

Lantas, apa saja yang membedakan antara Royal Enfield Himalayan 450 dan Guerrilla 450? Penasaran? Tonton videonya sampai habis ya!

Berita | 14 jam yang lalu

Seru! BMW Motorrad GS Race Indonesia 2025 Seri Yogyakarta Sukses Digelar

BMW Motorrad Indonesia sukses menggelar seri ketiga event BMW Motorrad Indonesia GS Race di Kulon Progo, Yogyakarta pada akhir pekan lalu.

Beranda Trending Motor Listrik