Berita | 19 January 2020
Yamaha All New NMax 155 telah diluncurkan beberapa bulan lalu. PT Yamaha Indonesia Motor Manufacture pun telah merilis harga Yamaha All New NMax 155 Standard Version di website resminya.
Tips & Modifikasi | 18 January 2020
Terdapat rumor yang mengatakan lampu LED buatan aftermarket membuat pencahayaan terlalu terang dan dapat mengganggu pandangan pengendara lain.. Kira-kira mitos atau fakta ya?
Berita | 17 January 2020
Yamaha All New NMax 155 telah meluncur beberapa bulan yang lalu di Jakarta. Peluncuran secara global premiere itu memang belum diberikan harga banderolnya oleh PT Yamaha Indonesia Motor Manufacture.
Berita | 17 January 2020
Generasi kelima All New Honda BeAT Series 2020 hadir. Kali ini, sejumlah pembaharuan diberikan pada matik entry level Honda tersebut. Berikut detail spesifikasinya.
Berita | 16 January 2020
All New Honda BeAT Series telah meluncur pada, Kamis (16/1) di JIExpo Kemayoran, Jakarta. Astra Honda Motor (AHM) selaku agen pemegang mereknya mengeluarkan dua model dari Honda BeAT sekaligus.
Berita | 16 January 2020
All New Honda BeAT Series mewarnai motor baru di awal tahun 2020. Astra Honda Motor meluncurkan skutik entry level ini pada Kamis (16/1).
Berita | 16 January 2020
Setelah memperkenalkan Ducati Panigale V4 dan V4R, pabrikan Italia itu terus menerus melakukan terobosan baru. Kali ini terobosan dilakukan lewat proyek yang bernama 1708 Superleggera.
Tips & Modifikasi | 14 January 2020
Nah, jika anda memiliki dana berkisar Rp 16 jutaan, akankah memilih membeli Honda BeAT baru atau Vario 125 bekas?
Berita | 14 January 2020
Honda CRF 1100L Africa Twin model tahun 2020 telah meluncur di negara tetangga yaitu Malaysia. Africa Twin terbesar ini memang telah diluncurkan sebelumnya pada pasar Eropa.
Tips & Modifikasi | 13 January 2020
ECU alias Electronic Control Unit merupakan salah satu komponen penting dalam sepeda motor injeksi. ECU memiliki tugas untuk mengatur jalur pengapian pada mesin yang bekerja secara elektrik.
Berita | 12 January 2020
Yamaha Mio series merupakan line-up produk yang cukup legendaris di Indonesia. Bagaimana tidak, rival utama Honda Vario di tahun 2003 ini masih mengisi pasar skutik di Tanah air.
Berita | 12 January 2020
Royal Enfield Classic 350 secara resmi meluncur di India. Motor bergaya tua ini memang tidak memberikan perbedaan secara signifikan dari versi sebelumnya. Namun telah dibekali sistem injeksi.
Berita | 7 January 2020
Suzuki telah meluncurkan Access 125 BS6 untuk pasar India pada awal tahun ini. Skutik yang diperkirakan akan menjadi pesaing Honda Scoopy dan Yamaha Fino ini hadir dalam dua varian.
Berita | 6 January 2020
Mengawali 2020, Yamaha FreeGo hadir dengan warna baru. Seperti apa tampilannya?
Berita | 6 January 2020
Seperti apa penawarannya untuk Yamaha NMax? Simak ulasannya berikut ini.