Berita| 11 September 2020
Pabrikan motor Honda nampaknya belum memberikan tanda akan menghadirkan produk 250 cc 4-silinder untuk menantang Kawasaki ZX-25R.
Berita| 9 September 2020
Setelah meluncurkan All New Forza 350, kini Honda baru saja merilis teaser All New Forza DCT terbaru. Gosipnya skutik dalam teaser tersebut akan hadir dengan mesin yang lebih besar.
Berita| 8 September 2020
Kehadiran Royal Enfield Meteor 350 nampaknya hanya tinggal menunggu waktu saja. Kali ini, terdapat bocoran fitur serta sepsifikasi merek motor asal Inggris tersebut.
Motor Listrik| 8 September 2020
Motor Listrik BF Goodrich tipe CG alias BF-CG telah kami beritakan kehadirannya beberapa waktu ini. Ternyata calon konsumen motor listrik BF-CG ini bisa meminta pemesanan kustomisasi.
Tips & Modifikasi| 8 September 2020
Honda Cub merupakan motor yang cukup ikonik dalam sejarah motor bebek Honda. Segmen ini disebut-sebut sebagai perubah industri motor yang awalnya serba tangguh menjadi lebih ramah tampilan.
Berita| 7 September 2020
BMW Amerika Utara mengeluarkan kampanye penarikan kembali alias recall pada produk R 1250 model 2021. Kampanye recall ini dikarenakan label atau stiker panduan tekanan ban mudah lepas.
Komunitas| 6 September 2020
Komunitas pengguna Suzuki GSX 150 Series yang tergabung dalam GSX Community Nusantara (GCN) Official rayakan hari ulang tahunnya yang ke-3.
Berita| 6 September 2020
Merek motor asal Italia, Aprilia resmi menghadirkan produk naked bike supernya, yakni Tuono X V4 2021. Apa saja keistimewaannya?
Motor Listrik| 6 September 2020
BF Goodrich tipe CG alias BF-CG merupakan motor listrik rakitan Semarang yang memiliki desain klasik. Motor listrik yang satu ini cukup unik, mengingat harga banderolnya yang hanya Rp 20 juta.
Berita| 5 September 2020
Gelaran Mandiri Utama Finance Online Autoshow (MOAS) akan kembali diadakan untuk menyasar masyarakat di Jawa Tengah, Semarang, dan Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY).
Berita| 4 September 2020
Suzuki Indomobil Motor hingga saat ini masih menjajakkan sejumlah produk sepeda motor unggulannya. Pabrikan berlambang S itu memang tengah absen meluncurkan motor baru pada beberapa waktu ini.
Tips & Modifikasi| 3 September 2020
Selain itu, sejumlah komponen spesifikasi balap juga dihadirkan di Honda CBR250RR ini, seperti ECU, sistem knalpot, suspensi yang ditingkatkan, ban balap, hingga penutup jok balap.
Berita| 3 September 2020
KTM Indonesia telah memasarkan beberapa model motor baru, mulai dari RC, Duke, hingga Adventure. Namun, baru-baru ini OtoRider mendengar merek ini akan meluncurkan sejumlah motor baru.
Berita| 2 September 2020
Vespa tersebut hadir guna memperingati balapan Sei Giorni Internazionale 1951 di Varese, Italia.
Tips & Modifikasi| 2 September 2020
Tak hanya berfungsi melumasi komponen mesin untuk mengurangi gesekan, oli juga memiliki beberapa fungsi penting lainnya.