Berita| 7 September 2020
BMW Amerika Utara mengeluarkan kampanye penarikan kembali alias recall pada produk R 1250 model 2021. Kampanye recall ini dikarenakan label atau stiker panduan tekanan ban mudah lepas.
Berita| 5 September 2020
abrikan motor Yamaha baru saja memberikan sentuhan warna baru pada motor sport fairing-nya, YZF-R3 atau di Indonesia dikenal sebagai YZF-R25.
Berita| 1 September 2020
Pengendara motor berbonceng tiga yang masuk ke jalan tol ramai diperbincangkan. Ketiga remaja tersebut memasuki jalan Tol Cikampek, tepatnya di Bekasi Timur, KM 8 , pada Minggu (30/8) kemarin.
Komunitas| 15 August 2020
Komunitas F150 Injection Club Indonesia (FICI) Jakarta Barat yang mewadahi pengguna Suzuki Satria F150 Injection series rayakan satu tahun hari jadinya.
Berita| 15 August 2020
Benelli Motor Indonesia tampaknya akan melebarkan sayap ke segmen lain. Merek yang sedang naik daun akan penjualan motor cruiser retro itu, sepertinya akan meluncurkan skuter matic bergaya Italia.
Berita| 21 July 2020
PT Astra Honda Motor (AHM) kembali salurkan ribuan paket sembako untuk membantu masyarakat menghadapi pandemi Covid-19. Kali ini, ribuan sembako tersebut disalurkan kepada pegiat budaya dan seni.
Berita| 17 July 2020
Kawasaki Ninja ZX-25R secara resmi diluncurkan pada beberapa waktu lalu untuk pasar Indonesia. Meski sudah diluncurkan, pabrikan hijau itu membuka keran pemesanan hanya untuk 200 unit motor saja.
Berita| 5 July 2020
Yamaha NMax merupakan skuter bongsor yang dipasarkan di Indonesia selama beberapa tahun. Bodinya yang besar tentunya memberikan banyak ruang di balik tampilannya.
Berita| 28 June 2020
Damon Hypersport merupakan sepeda motor listrik buatan Kanada yang diperkenalkan beberapa waktu lalu. Dari sejumlah motor listrik yang ada di pasaran, Damon menjadi yang paling unik dan menarik.
Berita| 12 June 2020
Merek perkakas teknik, otomotif, dan perkayuan, Ryu Powertools gelar kegiatan bakti sosial dengan menyumbang 5 ton beras pada masyarakat.
Berita| 11 June 2020
Umumnya, kendaraan ini sering dijumpai di wilayah Aceh, Sumatera Utara, serta Sumatera Barat.
Berita| 10 June 2020
Benelli Patagonian Eagle EFI diluncurkan untuk pasar Indonesia secara diam-diam. Motor ini memiliki sejumlah kebaruan, salah satunya adalah teknologi pembakaran injeksi.
Berita| 9 June 2020
Benelli Patagonian Eagle merupakan motor bergaya retro dengan desain sebuah motor cruiser. Motor ini hadir di pasar Indonesia selama beberapa tahun, tepatnya mulai 2018 lalu.
Berita| 21 May 2020
Pembatasan Sosial Berskala Besar yang dilakukan sejumlah daerah tentunya membuat beberapa ruas jalan menjadi lebih sepi dari biasanya. Ternyata kosongnya jalan raya ini dimanfaatkan untuk balap liar.
Komunitas| 20 May 2020
Komunitas motor Yamaha yang tergabung dalam Yamaha Riders Federation Indonesia (YRFI) Sumatera Utara (Sumut) gelar kegiatan bakti sosial.