Berita| 26 April 2020
Vario 150 merupakan skutik yang cukup legendaris di jajaran produk motor Honda. Memiliki tampilan sporty dan bagasi yang luas, Vario menjadi pemimpin pasar skutik di segmennya.
Berita| 24 April 2020
Kawasaki nampaknya akan meramaikan pasar skuter matik berbadan besar. Hal ini terungkap usai sebuah produk bernama Kawasaki J125.
Berita| 24 April 2020
Honda Scoopy-i dikabarkan meluncur untuk pasar Thailand pada tahun 2020 ini. Sebelumnya, Honda Thailand memang telah mengungkapkan peluncuran 9 model motor baru.
Tips & Modifikasi| 23 April 2020
Helm merupakan perangkat penting yang dapat melindungi kepala pengendara saat menggunakan motor. Pada perangkat pelindung kepala itu sendiri memiliki bagian-bagian yang juga tidak kalah penting
Berita| 23 April 2020
Perilaku berkendara selama pandemi virus Corona beberapa bulan ini mengalami perubahan. Pengendara motor saat ini diharuskan untuk menggunakan masker dan sarung tangan saat berkendara.
Berita| 23 April 2020
Era kendaraan listrik semakin jelas terlihat dengan hadirnya berbagai produk dari berbagai negara, salah satunya adalah merek Super Soco.
Berita| 23 April 2020
Pabrikan motor Taiwan telah meluncurkan skutik bergaya Italia, yakni SYM Fiddle 125i. Skutik bermesin 125 cc ini, memiliki gaya yang retro namun dengan sentuhan-sentuhan modern.
Berita| 22 April 2020
Pergerakan motor Sport Heritage dari Yamaha tampaknya semakin kuat. Setelah mengeluarkan XSR155 di akhir tahun 2019 lalu, kini pabrikan garpu tala itu mendapatkan hembusan gosip baru.
Berita| 22 April 2020
Merespon gebrakan yang dilakukan oleh Kawasaki, pabrikan motor lain pun berlomba menghadirkan produk terbaiknya untuk menghadang laju Ninja ZX-25R.
Berita| 22 April 2020
Kali ini, OtoRider akan menyajikan komparasi fitur yang ditawarkan kedua skutik mungil tersebut. Nah, apa saja fitur yang menjadi keunggulan keduanya?
Berita| 22 April 2020
Motor bergaya cruiser klasik bernama R18 resmi diluncurkan oleh BMW Motorrad secara virtual beberapa waktu lalu.
Berita| 21 April 2020
Motor bermesin 250 cc dengan konfigurasi 4-silinder ini cukup menggemparkan dunia dan banyak ditunggu para penggemarnya.
Berita| 21 April 2020
Dari gambar yang beredar, Honda diduga sedang mengembangkan teknologi aerodinamika terbarunya pada sektor buntut motor yang akan diproduksinya.
Berita| 20 April 2020
Motor listrik mungil dengan desain futuristik dan juga tersemat berbagai teknologi terkini dihadirkan Honda dalam V-Go.
Berita| 20 April 2020
Honda CBF190X model 2020 resmi diluncurkan pabrikan berlogo sayap mengepak. Bagaimana spesifikasi dan banderol harganya?