Berita| 1 November 2015
Cleveland CycleWerks menyempurkanakan Misfit, motor retro 250 cc ini punya sasis baru sehingga lebih mantap buat kecepatan tinggi.
Sport| 31 October 2015
Setelah Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo, kali ini giliran muncul petisi buat Marc Marquez. Isinya, menolak MM93 balap di Valencia.
Sport| 29 October 2015
Spekulasi Rossi hengkang ke WSBK sebenarnya sudah lama. Kini rumor kembali memanas pasca 'Sepang Clash'. Bukan tak mungkin, mengingat Rossi juga ikut mengembangkan YZF-R1M andalan Yamaha di WSBK.
Sport| 29 October 2015
Ingat cerita Michael Schumacher yang kembali ke Formula 1 karena ramainya persaingan antar juara di tahun 2010 silam? Tampaknya hal tersebut akan terjadi pada Casey Stoner.
Berita| 29 October 2015
Tidak hanya pamer motor, selama Jakarta Auto Show 2015 KMI juga menawarkan promo yang menarik bagi calon konsumennya. Dan ada beberapa program yang juga ditawarkan oleh Kawasaki pada event kali
Sport| 28 October 2015
Meski keduanya tergabung dalam satu tim Movistar Yamaha, Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi bukanlah teman satu tim yang akrab. Persaingan Rossi dan Lorenzo musim ini, bagai lagu lama yang diulang.
Berita| 28 October 2015
Dikabarkan, Honda akan mengganti generasi superbike ini dengan RC213V-S yang lebih murah.
Sport| 27 October 2015
Efek insiden yang melibatkan Valentino Rossi dan Marc Marquez di MotoGP Malaysia (25/10), yang dikenal sebagai Sepang Clash berbuntut panjang. Kali ini menyeret Jorge Lorenzo.
Berita| 27 October 2015
Petisi makin banyak menuai simpati untuk Valentino Rossi.
Sport| 27 October 2015
Kali ini, Arman Tongge berhasil menjadi juara dalam lomba yang digelar di Makassar, Sulawesi Selatan. Keberhasilan itu sekaligus menuntaskan 'dendam' lantaran gagal jadi juara dalam lomba season 1.
Sport| 27 October 2015
Jauh sebelum perseteruan dengan Rossi, ternyata kelakuan nakal Marc Marquez sudah terlihat sejak dirinya tampil di kelas Moto2. Bahkan sederet pembalap pernah menjadi korban gaya balap Marquez.
Berita| 26 October 2015
Sebelumnya, penampakan soal kehadiran motor baru Kawasaki berjuluk Z125 sempat kami ulas beberapa waktu lalu. Dan hari ini (26/10), Kawasaki Jepang mengumumkan untuk melepas motor tersebut.
Sport| 25 October 2015
Pedrosa raih kemenangan, diikuti Lorenzo. Sedangkan Rossi terlihat seperti menyenggol Marc Marquez hingga tersungkur. Belum ada keputusan Race Direction atas insiden ini.
Komunitas| 25 October 2015
Kabut asap yang melanda kota Palembang tak menyurutkan niat panitia untuk tetap menyelenggarakan Suryanation Motorland 2015 (24/10) di kota 'pempek' tersebut.
Sport| 25 October 2015
Kabar baik menjelang berakhirnya musim balap MotoGP 2015 hadir dari Mika Kallio. Pembalap yang sekarang membela tim QMMF di kelas Moto2 ini ditarik kembali oleh KTM, pabrikan yang pernah dinaunginya p