Sport| 22 November 2015
Bocoran dari Tinton Suprapto, sirkuitnya tersebut akan punya konsep yang cukup berbeda dari yang sekarang ada demi menyambut MotoGP di tahun 2017. Memang bakal seperti apa?
Sport| 21 November 2015
Tren penggunaan winglet, alias sayap tambahan pada motor balap bukan hanya terjadi di arena MotoGP. Balapan motor bebek sekelas Kejurnas Motor 2015 pun ikut mengaplikasinya.
Sport| 21 November 2015
Selesai aspal ulang dan pelebaran, sirkuit Balipat, Binuang, Kalsel memiliki handicap lain yang harus dihadapi pembalap. Yakni trek yang licin. Hasilnya, banyak rider jatuh saat sesi latihan bebas.
Komunitas| 20 November 2015
Berbagai tipe motor Honda mulai dari cub, sport, dan matic tergabung dalam komunitas dari berbagai klub Honda Jakarta dan Tangerang untuk meramai hajatan tahunan Honda Bikers Day 2015.
Sport| 20 November 2015
Dengan ditandatangi Letter of Intent (LOI) antara Dorna dan Menpora, Indonesia sudah masuk slot penyelenggaraan MotoGP.
Sport| 20 November 2015
Jika beberapa waktu lalu The Kentucky Kid terlihat mencoba riding position dengan CBRnya, nah kali ini Hayden tampak puas meng-explore CBR1000RR yang jadi tunggangan barunya.
Sport| 20 November 2015
Menilik sejarahnya, sampai saat ini ada empat rider MotoGP yang sempat mencicipi aspal Sentul dengan motor. Siapa saja?
Berita| 19 November 2015
Teknologi Tech-Air dari Alpinestars berupa kantong pengaman yang mampu mengembang layaknya seperti sebuah airbag yang ada pada mobil. Ini peragaannya saat crash test.
Berita| 18 November 2015
Kami pernah tampilkan Ninja H2R berhasil mengalahkan Bugatti Veyron. Apakah Ninja H2 mampu mengalahkannya juga? Temukan jawabannya dari video ini.
Sport| 15 November 2015
Salah satu kelas yang diikuti banyak pembalap di Yamaha Sunday Race (YSR) dalam rangkaian Yamaha Racing Day adalah R25 Pro. Sedikitnya 29 rider turun di kelas ini.
Sport| 15 November 2015
Mulai 12-15 November kondisi sirkuit internasional Sentul penuh riuh rendah suara knalpot balap. Pasalnya, ada dua balapan one make race garapan PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM).
Berita| 15 November 2015
Kabar mengenai kehadiran Suzuki Satria F150 injeksi makin masif terdengar. Setelah kami beritakan truk tim Ecstar Suzuki MotoGP, kini informasi hadir dari Aleix Espargaro yang menjajal Satria F150.
Sport| 14 November 2015
Perubahan regulasi dan penyedia tunggal ban MotoGP 2016 membuat suasana kompetisi berubah. Rossi meramalkan bakal lebih seru seperti masa lalu.
Sport| 12 November 2015
Pada penghujung sesi tes pertama memasuki musim 2016, Marc Marquez mencatat waktu tercepat dengan menggunakan ban MIchelin.
Sport| 12 November 2015
Selepas MotoGP Valencia akhir pekan lalu, para rider MotoGP belum boleh bersantai. Pasalnya, selama dua hari, (10-11/11) Dorna menggelar sesi tes resmi, masih di Valencia.