Sport| 12 October 2021
Ajang World Superbike Indonesia akan segera digelar pada bulan November mendatang. Sebelumnya pihak penyelenggara yakni Mandalika Grand Prix Association masih belum menentukan adanya penonton.
Sport| 12 October 2021
Indonesia sudah diresmikan menggelar ajang balap internasional MotoGP dan World Superbike (WorldSBK) di Sirkuit Mandalika. Namun kedua ajang balap bertaraf internasional itu terancam batal.
Berita| 12 October 2021
PT Piaggio Indonesia kembali membuka dealer premium Motoplex yang menunjang penjualan motor Vespa dan Piaggio. Kali ini dealer premium Motoplex ini hadir di kota Semarang dengan layanan 3S.
Berita| 12 October 2021
Kali ini OtoRider mengendarai Yamaha All New NMax 155 Connected/ABS dengan kondisi indikator bensin sudah berkedip. Kira-kira seberapa jauh motor ini bisa melaju?
Sport| 12 October 2021
Lin Jarvis selaku Managing Director Yamaha Motor Racing turut memberikan komentarnya terkait performa impresif Quartararo.
Sport| 11 October 2021
Musim pertama Luca Marini di MotoGP akan segera berakhir dalam dua balapan tersisa. Namun selama musim berlangsung, adik Valentino Rossi itu belum menunjukkan hasil balap yang menggembirakan.
Berita| 11 October 2021
Sirkuit Sentul merupakan lintasan olahraga otomotif yang paling terkenal di Indonesia. Namun dalam beberapa dekade terakhir, fasilitas tersebut tidak lagi digunakan untuk ajang olahraga internasional.
Tips & Modifikasi| 11 October 2021
Skuteris atau pengendara yang biasa menggunakan Vespa klasik atau matik kerap memiliki gaya tersendiri. Gaya khas anak Vespa ini membuat skuteris tampil cukup khas dibanding pengendara motor lainnya.
Berita| 11 October 2021
Nah, bagaimana detail spesifikasi dan berapakah banderol harga terbaru dari Honda PCX 160 dan Yamaha NMax 155 per Oktober 2021?
Berita| 10 October 2021
Kawasaki Motor Indonesia menjadi pabrikan Jepang yang cukup eksis di dunia otomotif Indonesia. Belakangan ini, pabrikan raksasa hijau itu kerap meluncurkan motor-motor besar.
Sport| 10 October 2021
Valentino Rossi dan Yamaha memiliki kedekatan kerjasama selama total enam belas tahun. Kedua pihak ini hanya terpisah saat pembalap 46 itu bergabung dengan Ducati di 2011 dan 2012.
Sport| 10 October 2021
Performa Marc Marquez perlahan mulai kembali usai absen akibat cedera panjang. Meski menunjukkan peningkatan, pembalap Repsol Honda itu ternyata masih belum percaya diri menghadapi musim balap 2022.
Motor Listrik| 9 October 2021
Tampaknya Kawasaki berusaha menjadi pabrikan teratas dengan mengedepankan sejumlah teknologi-teknologi terbaru. Salah satu kemajuan dari Kawasaki ditunjukkan lewat pengumuman pada 6 Oktober 2021.
Berita| 9 October 2021
Honda menjadi merek sepeda motor yang memimpin pasar industri roda dua di tanah air saat ini. Di awal tahun 2021 ini terdapat banyak produk yang diluncurkan oleh PT Astra Honda Motor (AHM).
Sport| 9 October 2021
Marc Marquez meraih kemenangan keduanya di MotoGP 2021 saat menjalani seri Austin, Texas, Amerika Serikat akhir pekan lalu.