Sport | 7 December 2015
Saugi yang akrab disapa Bomed ini tampil maksimal dengan berhasil menekuk lawan-lawannya yang bukan cuma lebih tua usianya tapi juga adalah para pembalap senior.
Sport | 7 December 2015
Walau ada genangan air di beberapa titik lintasan, pimpinan perlombaan tetap memutuskan untuk mengibarkan bendera start.
Sport | 6 December 2015
Tak memimpin sejak awal lomba, justru kunci kemenangan Yustinus di kelas 160 Open Scooter Prix 2015.
Sport | 6 December 2015
Kelas Matic 300 FFA dalam gelaran Grand Final Scooter Prix 2015 berjalan cukup seru. Hendra Axo akhirnya sukses keluar sebagai pemenangnya.
Tips & Modifikasi | 4 December 2015
PT Astra Honda Motor (AHM) memberangkatkan tiga pemenang Honda Modif Contest (HMC) 2015 ke The 24th Annual Mooneyes Yokohama Hot Rod Custom Show 2015 di Pacifico Yokohama, Jepang.
Berita | 4 December 2015
Sukses menjadi produsen pelek standar (OEM) dan piranti pengereman merek Nissin membuat pelek aftermarket Chemco dari PT Chemco Harapan Nusantara (CHN) digemari pecinta turing.
Komunitas | 3 December 2015
Demi satu tujuan bersama agar kerukunan dan kedamaian antaranggota klub tetap terjaga, Lambretta Club Indonesia lakukan penyaringan anggota baru yang ingin bergabung. Usah ragu, gampang kok syaratnya.
Sport | 29 November 2015
Adly M. Taufik yang dua kali naik podium pertama, tapi Wawan Hermawan tetap keluar sebagai juara umum HRC 2015.
Sport | 29 November 2015
Wahyu Widodo akhirnya keluar sebagai juara umum Honda Racing Championship 2015 kelas Honda CB150 Sedeed.
Komunitas | 28 November 2015
Surakarta Max Owners (Sumo) akhirnya resmi dideklarasikan pada Jumat (27/11) lalu. Meski baru sehari berdiri, anggotanya sudah 103 orang dari beberapa wilayah Karesidenan Surakarta.
Sport | 25 November 2015
Dengan berakhirnya gelaran Suzuki Indonesia Challenge Season 2 di kota Samarinda yang juga sekaligus menjadi penutup rangkaian audisi pencarian pembalap muda Indonesia untuk menuju babak Grand Final.
Tips & Modifikasi | 18 November 2015
Tampilan Honda Scoopy ini memang tak jauh dari standar. Namun jangan main-main jika bicara mengenai kaki-kakinya, disesaki peranti aftermarket performa Daytona!
Komunitas | 10 November 2015
Berbarengan dengan Jambore Nasional (Jamnas) ke-3 Yamaha Riders Federation Indonesia (YFRI). Salah satu klub di bawah naungan YFRI yaitu Indonesia Max Owners (IMO) resmi mendeklarasikan keberadaannya.
Berita | 10 November 2015
Jambore Nasional Yamaha Riders Federation Indonesia (YRFI) ini diadakan di obyek wisata Pantai Pangandaran, Jawa Barat, pada 7-8 November bertemakan Hari Pahlawan.
Berita | 6 November 2015
Angka kecelakaan di jalanan yang menimbulkan korban jiwa di Indonesia terus meningkat. Hal ini mengundang keprihatinan banyak pihak, termasuk Yamaha yang bekerja sama dengan Kepolisian Daerah (Polda)