Banyak Model Motor Honda Berbanderol Di Bawah Rp 17 Juta, Inilah Daftarnya

Banyak Model Motor Honda Berbanderol Di Bawah Rp 17 Juta, Inilah Daftarnya
Minggu, 30 Desember 2018 06:50
Yulian Lahardi

Di Indonesia, pasar skutik murah masih mendominasi pasar, khususnya merek sayap mengepak alias Honda. Sebut saja mulai dari Honda BeAT, Scoopy, hingga Vario.

"Justru skutik-skutik ini secara volume banyak permintaan," jelas Andy Susanto, Kepala Dealer Astra Motor Astra Biz Center, BSD, Tangerang, beberapa waktu lalu. Pun demikian, ternyata dari model-model tersebut masih banyak yang banderolnya di bawah Rp 17 juta.

Honda Vario 110

Baca juga: Daftar Harga Motor Yamaha Bebek & Matik Murah Di Bulan Desember 2018 Untuk Wilayah DKI Jakarta & Sekitarnya

Nah, berikut ini daftarnya.

BeAT Sporty CW  Rp. 15.500.000

BeAT Sporty CBS  Rp. 15.700.000

BeAT Sporty CBS ISS  Rp. 16.200.000

BeAT Pop CW  Rp. 15.050.000

BeAT Pop CBS  Rp. 15.250.000

BeAT Pop CBS - ISS  Rp. 15.750.000

BeAT Street  Rp. 16.175.000

Vario 110 CBS  Rp. 16.925.000

Sumber: PT. Astra Honda Motor.

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoRider, caranya klik link https://t.me/otoridercom , kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.

Video

Tetap Terhubung Bersama Kami
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
[email protected] (Redaksi)
[email protected] (Marketing)
OTORIDER.com Member of : Logo Bintang Langit Multimedia
Copyright © 2024. Otorider.com. All rights reserved.