Berita | 2 jam yang lalu
Ada sejumlah pembaruan dilakukan oleh Yamaha Indonesia pada jagoan mereka di segmen skuter sporty, Yamaha Aerox Alpha 2025. Termasuk pakai Turbo!
Berita | 5 jam yang lalu
Sosok Yamaha Aerox 155 yang sporty dan performa sangat sejak generasi awal di 2016 dan disegarkan pada 2020 membuat banyak anak muda kepincut. Kini ada versi barunya.
Motor Listrik | 7 jam yang lalu
Ada satu motor bertipe skuter matik QJ Motor yang menarik perhatian kami. Dilihat dari tampilan luarnya, sekilas mirip dengan Yamaha Aerox 155.
Berita | 1 hari yang lalu
QJ Motor tengah bersiap mengenalkan eksistensi mereka di Indonesia pekan ini namun untuk kegiatan jual belinya baru di 2025.
Berita | 1 hari yang lalu
Setelah meluncur di Jakarta pada awal Oktober lalu, maka akhir pekan lalu (14/12), PT Daya Adicipta Motora (DAM) selaku main dealer Honda di Jawa Barat merilis skuter matik retro, New Honda Scoopy.
Sport | 16 December 2024
Upaya tim Yamaha Racing Indonesia (YRI) dalam mengharumkan nama bangsa di kancah balap Asia Road Racing Championship (ARRC) makin bersinar tahun 2024 ini.
Motor Listrik | 16 December 2024
MAKA Motors siap memulai debut di tahun depan. Bocorannya, motor listrik yang diproduksi MAKA Motors dikabarkan siap mengaspal pada bulan Januari 2025 nanti.
Motor Listrik | 16 December 2024
Setelah melakukan pengembangan selama tiga tahun, akhirnya bocoran produk dari brand motor listrik lokal MAKA Motors terkuak.
Berita | 15 December 2024
Kemampuan teknisi Astra Honda Authorized Service Station (AHASS) bukan hanya diakui konsumen di Indonesia. Bahkan kemampuan teknis mekanik AHASS juga diakui di kancah Asia dan Oceania.
Berita | 13 December 2024
Hari ini, Jumat (13/12) pabrikan berlogo garputala tersebut menyebarkan bocoran dari motor tersebut dengan kode "Alpha" di akun Instagram resminya.
Berita | 13 December 2024
Yamaha Grand Filano yang dilihat bukan sekadar menjadi alat transportasi, tapi bagian gaya hidup. Ini yang jadi fokus skuter matik dari kelas Classy Yamaha.
Berita | 13 December 2024
Honda Daya bersama jaringan dealer dan bengkel resmi Honda (AHASS) di wilayah Sukabumi, melaksanakan program Corporate Social Responsibility (CSR) bagi korban bencana di sana.
Berita | 12 December 2024
Pada Kamis (12/12) PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) meluncurkan dereta warna baru untuk motor bebek Yamaha MX King 150 2025 di penghujung tahun 2024 ini.
Berita | 11 December 2024
Beberapa waktu lalu superbike BMW M1000RR versi 2025 telah dirilis di Eropa. Hal ini seolah jadi jawaban akan kehadiran Ducati Panigale V4 2025 yang juga disempurnakan tahun ini.
Berita | 11 December 2024
Terkadang saat membuka forum jual beli di sosial media atau situs jual beli online, tak jarang kita menemui pedagang motor yang melepas unitnya hanya dengan dokumen berupa STNK.