Inilah Penyebab Honda & Yamaha Bisa Kuasai Pasar Motor Di Indonesia

Minggu, 4 Februari 2018 21:05
Yulian Lahardi

Sudah diketahui banyak orang kalau brand Honda dan Yamaha menguasai pasar di Tanah Air. Inilah alasannya.

Inilah Penyebab Honda & Yamaha Bisa Kuasai Pasar Motor Di Indonesia

Sudah diketahui banyak orang kalau brand motor Honda dan Yamaha menguasai pasar Indonesia. Hampir di seluruh wilayah di Tanah Air kedua merek itu merajai peredaran motor berbagai jenis. Sebut saja mulai dari bebek, skutik, naked bike, sport, hingga moge alias motor gede.

Bebin Djuana selaku pengamat industri otomotif pernah berbincang pada Otorider.com di sebuah kesempatan, bahwa ada tiga alasan yang menyebabkan dua label motor itu merajai jalanan. "Pertama adalah model yang bisa diterima masyarakat Indonesia," jelasnya.

Yamaha Xmax

Berikutnya masih menurut Bebin adalah fitur yang memuaskan. "Alasan ketiga adalah posisi harga yang value for money sehingga masyarakat merasa ada kesesuaian antara keunggulan produk dengan biaya yang dikeluarkan," jelas Bebin seraya berujar kalau jaringan aftersales service juga bisa mempengaruhi kepercayaan masyarakat.

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telegram Channel
Google News
Bagikan  

Video

Tetap Terhubung Bersama Kami
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
[email protected] (Redaksi)
[email protected] (Marketing)
OTORIDER.com Member of : Logo Bintang Langit Multimedia
Copyright © 2024. Otorider.com. All rights reserved.