Berita| 25 June 2025
Kabar baik bagi Anda yang mengincar motor terbaru Yamaha di Jakarta Fair 2025. Pasalnya, seluruh konsumen yang melakukan pembelian unit Yamaha, termasuk tipe terbaru Gear Ultima.
Tips & Modifikasi| 19 June 2025
Kreativitas di dunia modifikasi sepeda motor tanah air seperti tak ada habisnya. Beragam konsep baru dengan inspirasi out of the box pun terwujud. Seperti di Yamaha Grand Filano Hybrid ini.
Berita| 25 March 2025
Tingginya mobilitas masyarakat pada saat momen libur lebaran tersebut, perlu disertai dengan kesiapan fisik maupun kondisi kendaraan itu sendiri.
Berita| 24 March 2025
Meski pemerintah tidak mendukung mudik menggunakan sepeda motor, tapi bagi sebagian orang perjalanan jauh menjelang Lebaran mungkin tak bisa dihindari. Hal ini pun mendapat perhatian dari Honda.
Berita| 22 March 2025
Program ini menawarkan promo diskon pembelian suku cadang dan aksesori, serta menghadirkan bengkel jaga, mini pos, dan pos jaga di berbagai wilayah.
Berita| 20 March 2025
Menjelang Lebaran kali ini, PT Daya Adicipta Motora (DAM), main dealer Honda Jawa Barat menggelar acara Honda Premium Matic Day (HPMD) di Trans Studio Mall Bandung pada 17-23 Maret 2025.
Tips & Modifikasi| 10 March 2025
Beragam perlengkapan berkendara seperti helm, jaket, sepatu, sarung tangan (gloves), intercom, hingga aksesoris tersedia.
Berita| 7 March 2025
Dengan berbagai promo menarik ini, masyarakat di Jakarta-Tangerang bisa mendapatkan motor Honda impian dengan harga terbaik dan keuntungan maksimal.
Berita| 27 February 2025
PT Piaggio Indonesia memamerkan koleksi Vespa 946 Snake beserta ragam apparel-nya lewat kehadiran pop-up store-nya di Jakarta.
Motor Listrik| 27 February 2025
PT Wahana Makmur Sejati (WMS), memberikan berbagai penawaran menarik bagi konsumen, termasuk diskon besar, voucher tambahan, serta hadiah langsung.
Motor Listrik| 22 February 2025
Tak hanya menawarkan produk motor listrik, ALVA juga terus memperluas ekosistem pendukungnya, antara lain adalah stasiun pengisian daya.
Berita| 21 February 2025
Salah satu booth yang ada di area outdoor ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025 adalah Mandalika Grand Prix Association (MGPA).
Berita| 19 February 2025
ALVA menjadi salah satu merek motor listrik yang hadir di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025 di JIExpo Kemayoran, Jakarta pada 13-23 Februari.
Berita| 18 February 2025
Ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025 kerap dijadikan sarana promosi dari banyak peserta. Tak terkecuali sepeda motor dan peranti pendukungnya, seperti apparel resmi pabrikan.
Motor Listrik| 13 February 2025
ALVA sebagai lifestyle mobility solution di Indonesia dikenal sejak 2022 dan eksistensinya terus konsisten di berbagai ajang pameran otomotif. Termasuk gelaran Indonesia International Motor Show
4 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu


















