Tips & Modifikasi| 17 April 2017
Selain Honda CBR250RR, produk motor sport lain yang memiliki dua lubang knalpot di Indonesia adalah Suzuki GSX-150 Series (R dan S). Namun, jauh sebelum keduanya hadir, sudah ada TVS Apache RTR 200 4V
Berita| 16 April 2017
Di Jawa Barat, ternyata penyelenggaraan ajang balap bisa menjadi salah satu sarana untuk promosi dari motor-motor kelas bebek.
Berita| 16 April 2017
Belum sepekan PT Astra Honda Motor (AHM) menyegarkan penampilan dari bebek super mereka, Honda Supra GTR150, kini (16/4) giliran motor sport fairing Honda CBR150R yang tampil semakin segar
Berita| 13 April 2017
Diluncurkan pada 24 Mei 2016 silam, akhirnya PT Astra Honda Motor (AHM) kini menyegarkan tampang Honda Supra GTR150.
Berita| 13 April 2017
Saat ini Suzuki dikabarkan tengah mengembangkan versi terbaru dari motor sport tourer Hayabusa. Rencananya baru akan dikenalkan pada akhir 2017 atau awal 2018.
Berita| 11 April 2017
Sudah cukup lama sejak terakhir kali, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) melepas motor sport berjenis naked bike, Thunder 125. Dan kali ini, Suzuki kembali bermain di segmen yang sama dengan GSX-S150
Tips & Modifikasi| 11 April 2017
Hari Hendratmo pemilik PCX 150 keluaran 2016 ini justru tertarik memodifikasi tunggangannya dengan aliran Thailook.
Berita| 10 April 2017
Di Malaysia, kini terdapat Honda RS150R yang merupakan kembaran Supra GTR150 dengan balutan livery HRC.
Berita| 7 April 2017
Belum lama ini, Honda Motor Jepang resmi meluncurkan motor cruiser berjuluk Honda Rebel 250. Akankah Honda juga bakal menghadirkan Rebel 250 di Indonesia?
Berita| 6 April 2017
PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing mengaku tengah menyiapkan dua kejutan bulan ini.
Berita| 6 April 2017
Pemilik Yamaha Aerox 155 VVA pasti sudah tidak sabar untuk menunggu aksesori baru untuk motor kesayangannya. Berikut adalah pilihan aksesori plug and play buat Aerox baru.
Berita| 5 April 2017
Bagi generasi 90-an, motor 2-tak bisa disebut sebagai tunggangan wajibnya penggemar kecepatan. Sayangnya, populasinya makin berkurang karena terkendala standar emisi yang makin ketat.
Berita| 5 April 2017
Masih penasaran akan perbedaan antara Honda New Scoopy dan versi lawasnya? Tenang, kami punya lima perbedaan besar yang menjadi perubahan signifikan antara Scoopy lawas dan versi terbarunya. Apa saja?
Berita| 4 April 2017
Apa jadinya jika motor modern dengan tampilan futuristik dikombinasikan dengan desain retro ala cafe racer? Nah, Honda SS150 Racer Concept ini jawabannya.
Berita| 31 March 2017
Tampilan baru belum sah rasanya jika tak diiringi dengan pergantian warna bodi dan striping. Nah, hal ini disadari PT Astra Honda Motor dalam merilis versi anyar dari Honda Scoopy.
12 jam yang lalu
15 jam yang lalu
18 jam yang lalu
19 jam yang lalu
1 hari yang lalu




















