Honda Tampilkan CRF450L Rally Concept

Dipublikasikan : Rabu, 14 November 2018 18:55
Penulis : Angga M

Honda memajang motocross konsep terbaru dengan nama CRF450L Concept di EICMA 2018, Milan, Italia.

Honda Tampilkan CRF450L Rally Concept

Honda memajang motocross konsep terbaru dengan nama CRF450L Concept di EICMA 2018, Milan, Italia (5-11/11).  Motor ini diperkirakan akan dirilis pada 2019.

Dilansir dari Visordown.com. CRF450L Rally Concept jika dilihat dari desainya, memiliki aura sama dengan Honda CRF250 Rally yang sudah dipasarkan di Indonesia. Motor gede trail ini terlihat lebih ramping dengan dibekali beberapa aksesori tambahan khas motor rally.

Jika dilihat dari tampilan depan menggunakan windshield tinggi dan sudah dipenuhi sistem navigasi, serta posisi setang lebar yang dilengkapi hand guard. Di bagian tangki bahan bakar ada warna tricolor sebagai ciri khas HRC (merah,putih dan biru) dengan jok berwarna merah. Di bagian bawah ada skid plate hitam yang berfungsi untuk melindungi mesin dari pentalan batu.

Motor adventure Honda ini menggunakan suspensi depan upside-down yang sudah dilengkapi mud-guard dan suspensi belakang menggunakan suspensi bermerek Pro-Link. Untuk pengereman sudah menggunakan ABS, dan untuk fitur yang ditawarkan seperti full LED lighting dan panel instrument digital.

Honda CRF450 Rally concept menggunakan mesin 1 silinder, uni cam, berkapasitas 449 cc, liquid cooled. Untuk bagian knalpot menggunakan merek Termignoni full system.

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play

Trending

#1

Yamaha Gear Ultima 125 Hadir dengan Behel Belakang Baru, Terbuat dari Apa?

#2

Optimisme Moeldoko Tak Sejalan dengan Realita Penjualan Motor Listrik

#3

Pelonggaran TKDN, Apakah Harga Motor Listrik Akan Naik?

#4

Empat Perbedaan CFMoto 250SR dan CFMoto 250SR Lite, Bikin Harga Makin Murah

#5

Daftar Harga Motor Bebek Honda April 2025 Naik, Ini Rinciannya

Terbaru

Sport | 3 jam yang lalu

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2025: Quartararo Tercepat, Marquez Kedua

Dengan mencatatkan waktu tercepat 1 menit 35,610 detik. Quartararo berhasil mengungguli Marc Marquez yang hanya terpaut 0,033 detik,

Berita | 5 jam yang lalu

Rahasia di Balik Motor yang Lebih Enteng Setelah Dicuci, Bukan Cuma Sugesti!

Setelah mencuci motor, banyak pengendara merasa motornya lebih ringan dan nyaman dikendarai. Ternyata, hal ini bukan hanya soal perasaan

Berita | 6 jam yang lalu

Yamaha Rayakan Sepuluh Tahun Eksistensi NMax di Indonesia

Tak terasa, perjalanan Yamaha NMax di pasar Indonesia sudah memasuki eksistensinya yang ke-10 tahun di 2025 ini.

Berita | 7 jam yang lalu

Bukan Sekadar Skutik, Yamaha Gear Ultima Hybrid Punya Ruang Simpan Ekstra

Dilengkapi dengan gantungan ganda, bagasi besar 18,6 liter, serta dua kompartemen di dasbor depan, motor ini sangat cocok untuk kebutuhan mobilitas

Sport | 8 jam yang lalu

Agar Kompetitif, Quartararo Desak Yamaha Gunakan Mesin V4

Agar kompetitif seperti pada era lampau, pembalap utama Yamaha, Fabio Quartararo mendesak agar Yamaha menggunakan mesin V4.

Beranda Trending Motor Listrik