Masukan kata kunci yang ingin Anda cari pada kotak diatas.

Tentang Kami
Disclaimer Hubungi Kami Info Iklan Karir Peraturan Media Siber Redaksi Tentang Otorider
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
Member of :
Copyright © 2024. Otorider.com. All rights reserved.

Yamaha Rilis Varian Baru XMAX, Apa Bedanya?

Yamaha XMAX Tech Max 2023.
Sabtu, 9 Desember 2023
Thio Pahlevi

OTORIDER - PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) resmi merilis varian terbaru XMAX pada Sabtu (9/12) di Sentul, Bogor, Jawa Barat. Varian tersebut mengusung nama Yamaha XMAX 250 Tech Max. Lantas, apa yang membedakannya dengan XMAX Connected?

Hiroshi Takeyama selaku Director Marketing YIMM mengatakan Yamaha XMAX Tech Max memiliki tampilan yang lebih premium. Model ini sendiri sebelumnya telah diperkenalkan di pasar roda dua Eropa beberapa waktu lalu.

Secara tampilan, tak banyak perbedaan antara Yamaha XMAX Tech Max dan XMAX Connected. Desain keseluruhannya masih serupa dengan model yang telah dipasarkan sejak November 2022 lalu.

Sementara pada segi fitur, kaki-kaki, dan mesin masih tak ada perubahan. Yamaha XMAX Tech Max dipasarkan dengan satu pilihan warna saja yakni Magma Black.

Urusan harga, Yamaha XMAX Tech Max dibanderol sebesar Rp 71.300.000 on the road Jakarta. Skutik Maxi Yamaha ini sudah bisa dipesan pada minggu ketiga Desember 2023. (*)

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoRider, caranya klik link https://t.me/otoridercom , kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.

Terbaru

Berita | 18 jam yang lalu

AHM-Wahana Honda Resmikan Teaching Factory di Tangerang

Berita | 19 jam yang lalu

VIDEO: New Honda Stylo 160 - City Touring | Historide

Berita | 20 jam yang lalu

Berminat Memiliki Kawasaki W175 Series? Ini Harga Barunya per Mei 2024

Sport | 22 jam yang lalu

Hadapi MotoGP Prancis 2024, Marini Siap Manfaatkan Setiap Peluang

Berita | 1 hari yang lalu

Memiliki Pembaruan, Ini Detail Spesifikasi Vespa Primavera 2024
Beranda Trending Motor Listrik