Anggota Stylo Club Surabaya Mau Punya Daihatsu Gran Max, Ini Alasannya

Dipublikasikan : Jumat, 18 Oktober 2024 14:45
Penulis : Thio Pahlevi

Menariknya, anggota komunitas ternyata memiliki mobil Daihatsu impian. Di antaranya seperti yang diungkapkan oleh Dwiki sebagai Bendahara Stylo Club Surabaya.

Anggota Stylo Club Surabaya Mau Punya Daihatsu Gran Max, Ini Alasannya
Kumpul Sahabat Daihatsu edisi Sidoarjo. (Foto: Otorider)
Kumpul Sahabat Daihatsu edisi Sidoarjo. (Foto: Otorider)

OTORIDER - Daihatsu Kumpul Sahabat Sidoarajo sukses terselenggara di GOR Delta Sidoarjo, Jawa Timur pada Minggu (13/10). Acara ini sendiri turut dihadiri oleh 10 komunitas motor, salah satunya adalah Stylo Club Surabaya. Rombongan komunitas pun mengawali acara dengan melakukan rolling city dari Dealer Astra Daihatsu Surabaya Waru.

Menariknya, masing-masing anggota komunitas ternyata memiliki mobil Daihatsu impian. Di antaranya seperti yang diungkapkan oleh Dwiki sebagai Bendahara Stylo Club Surabaya.

Alih-alih mobil keluarga, Dwiki ternyata mendambakan sebuah mobil niaga. "Kalau Daihatsu, aku tertariknya sama Gran Max. Karena, lucu kalau dimodif-modif kalcer," ucap Dwiki kepada Otorider.

Di sisi lain, Dwiki berharap acara Daihatsu Kumpul Sahabat bisa kembali diadakan dengan lebih banyak lagi komunitas serta klub yang bergabung. "Harapannya, semoga sih selalu ada next event lagi lah untuk ke depannya, untuk kita saling menyatukan berbagai klub, enggak cuma di Honda atau Daihatsu. Kita bisa saling kumpul bareng semua merek," tambahnya. (*)

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play

Trending

#1

Terungkap! Ini Alasan Tenaga Yamaha Gear Ultima Hybrid Lebih Kecil dari Gear 125

#2

Dari Belanja hingga Nanjak, Ini Kesan Test Ride Yamaha Gear Ultima Hybrid

#3

April 2025, Segini Harga Terbaru Honda Vario 125 dan Vario 160

#4

Mengenal Microsleep, Bahaya di Jalan Tanpa Disadari

#5

Jelang GP Qatar, Quartararo Tak Ingin Ada Ubahan di Motornya

Terbaru

Berita | 1 jam yang lalu

Bulan April 2025, Bensin Mobil Gasoline 92 Dijual Rp 12.900 Per Liter

Berbeda dengan kebanyakan perusahaan minyak swasta yang mengincar pasar kota besar, perusahaan BBM Mobil justru membuka SPBU di wilayah pedesaan atau pinggiran kota.

Berita | 2 jam yang lalu

Royal Enfield Catat Rekor Penjualan Tertinggi Sepanjang Masa

Performa luar biasa ini diklaim didorong oleh permintaan yang konsisten terhadap produk-produk andalan dan beragam, baik di pasar domestik maupun internasional.

Berita | 3 jam yang lalu

CFMoto Bikin Merek Baru CFLite, Motornya Sudah Dijual di Indonesia

Sejak akhir tahun lalu pabrikan motor asal Cina, CFMoto mengeluarkan sub brand baru mereka yakni CFLite. Seperti apa motornya?

Berita | 4 jam yang lalu

Ducati Panigale V4 Lamborghini, Hasil Kolaborasi Dua Pabrikan Eksotik Italia

Dua merek ikonik Italia, berkolaborasi menciptakan kreasi unggulan khas, yang akan menggabungkan beragam nilai-nilainya.

Berita | 5 jam yang lalu

Disita KPK, Motor Royal Enfield Ridwan Kamil Ternyata Bernilai Rp 78 Juta

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyita motor Royal Enfield Classic 500 milik Ridwan Kamil yang diduga terkait kasus korupsi

Beranda Trending Motor Listrik