Masukan kata kunci yang ingin Anda cari pada kotak diatas.

Tentang Kami
Disclaimer Hubungi Kami Info Iklan Karir Peraturan Media Siber Redaksi Tentang Otorider
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
Member of :
Copyright © 2024. Otorider.com. All rights reserved.

Resmi Pisah Dengan HJC, Jorge Lorenzo Pakai Helm Shark

Selasa, 5 Januari 2016
Danu P Dirgantoro

Helm HJC yang selama ini dipakai Jorge Lorenzo dalam arena MotoGP akhirnya resmi "berpisah" dengan Lorenzo.

Adapun helm baru yang akan dipakai X-Fuera dalam MotoGP 2016 Shark Helmet. Merek helm asal Perancis tersebut sudah resmi mengikat kontrak selama tiga tahun dengan juara dunia 2015 itu dan mulai dipakai pada tes pramusim di Sepang bulan depan.

Dilansir dari Motocuatro, ada benefit lain yang diterima Lorenzo. Yakni jika pembalap Yamaha itu mampu menampilkan performa yang memuaskan selama musim 2016, kemungkinan kontrak akan diperpanjang plus tambahan dukungan dana dari brand helmnya itu.

Di mana komponen inner helm HJC RPHA andalannya copot dan menghalangi pandangannya di seri pembuka, Losail, Qatar. Sementara saat balapan hujan di Silverstone, Inggris, Lorenzo mengeluhkan visornya yang berembun.

Untuk livery dan corak helm yang dipakai Lorenzo di 2016 Nantinya, motif helm Shark Race-R Pro milik Lorenzo masih akan mengusung kelir hitam dengan logo minuman Monster Energy. Serta X-Fuera di atasnya.

Sebagai catatan, sebelum Shark dan HJC Lorenzo sempat memakai helm merek NZi dan X-Lite. (otorider.com)

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoRider, caranya klik link https://t.me/otoridercom , kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.

Terbaru

Berita | 1 jam yang lalu

PEVS 2024 Tawarkan Ragam Keseruan, Apa Saja?

Berita | 1 jam yang lalu

Update Harga Honda Supra GTR 150 dan Yamaha MX King 150 per April 2024

Berita | 1 jam yang lalu

Jadwal Pameran Kendaraan Listrik PEVS 2024, Tinggal Hitungan Hari

Motor Listrik | 1 jam yang lalu

Setengah Penjualan Motor Listrik Subsidi 2023 Merupakan Merek Polytron

Sport | 2 jam yang lalu

Hasil Sprint MotoGP Jerez 2024: 9 Pembalap Gagal Finish
Beranda Trending Motor Listrik