Masukan kata kunci yang ingin Anda cari pada kotak diatas.

Tentang Kami
Disclaimer Hubungi Kami Info Iklan Karir Peraturan Media Siber Redaksi Tentang Otorider
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
Member of :
Copyright © 2024. Otorider.com. All rights reserved.

Hebat di Trek Balap, Martin Tak Suka Naik Motor dalam Kesehariannya?

Jorge Martin MotoGP 2024.
Sabtu, 18 Mei 2024
Thio Pahlevi

OTORIDER - Jorge Martin menunjukkan performa yang cukup gemilang dalam beberapa seri awal MotoGP 2024. Terbaru, pembalap Pramac Ducati itu berhasil meraih pole position dan memenangkan balap Sprint serta Race utama MotoGP Le Mans, Prancis akhir pekan lalu. Hasilnya, ia kian kokoh berada di puncak klasemen sementara perebutan gelar juara dunia MotoGP musim ini.

Martin kini telah mengumpulkan total 129 poin, unggul 91 poin dari Francesco Bagnaia di urutan kedua serta 89 poin dibanding Marc Marquez di tempat ketiga. Di balik kemahirannya mengendarai motor di lintasan balap, ternyata Martin memiliki cerita unik. Ia mengaku tak suka mengendarai motor dalam kesehariannya.

"Saya memiliki (Ducati) Panigale V4 dan Street Fighter, tapi saya tidak suka mengendarai motor dalam kehidupan sehari-hari. Apakah saya memiliki surat ijin mengemudi? Kira-kira, iya. Selama beberapa tahun, saya rasa saya membuat A1 dengan Vespa, tapi itu tidak mudah. Sekarang saya ingin mencapai A2," ujar Martin.

"Berhadapan dengan Marquez? Saya ingin bekerja sama dengan pembalap terhebat dalam sejarah, bersama dengan (Valentino) Rossi. Bertarung dengannya (Marquez) memang sudah spesial, tapi memiliki dia sebagai rekan setim akan menjadi hal yang luar biasa," kata Martin. (*)

Sumber: GPOne

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoRider, caranya klik link https://t.me/otoridercom , kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.

Terbaru

Tips & Modifikasi | 14 jam yang lalu

All New Honda BeAT 2024 Non-Keyless Bisa Dipasang Smart Key?

Sport | 15 jam yang lalu

Valentino Rossi Bakal Hadir pada Ajang MotoGP Mandalika 2024

Berita | 1 hari yang lalu

Paling Mahal, Kenapa Honda BeAT Deluxe Smart Key Tidak Ada Alarm?

Berita | 1 hari yang lalu

Berita Otomotif Pekan Ini: Alarm BeAT, Promo Honda, dan Teknologi NMax

Berita | 2 hari yang lalu

Honda BeAT 2024 Dirilis, Bagaimana Kesiapan Spare Part-nya?
Beranda Trending Motor Listrik