Masukan kata kunci yang ingin Anda cari pada kotak diatas.

Tentang Kami
Disclaimer Hubungi Kami Info Iklan Karir Peraturan Media Siber Redaksi Tentang Otorider Privacy Policy
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
Member of :
Copyright © 2024. Otorider.com. All rights reserved.

Sirkuit Pengganti Valencia Jadi Penentu Gelar Juara MotoGP 2024: Martin atau Bagnaia?

Minggu, 3 November 2024
Gemilang Isromi Nuar

Dengan sisa balapan hanya satu laga lagi, persaingan untuk gelar juara dunia semakin mendebarkan. Terutama antara Jorge Martin dan Francesco Bagnaia.

MotoGP Malaysia. (Foto: MotoGP)

OTORIDER - Francesco Bagnaia dari Ducati Lenovo meraih kemenangan dalam balapan utama Grand Prix Malaysia yang berlangsung di Sirkuit Internasional Sepang pada Minggu, (3/10). Kemenangan ini memperpanjang persaingan untuk gelar juara dunia musim 2024 antara Bagnaia dan Jorge Martin dari Prima Pramac Racing.

Bagnaia mengakhiri balapan dengan keunggulan 3,141 detik dari Martin yang finis di posisi kedua. Enea Bastianini, rekan satu tim Bagnaia, melengkapi podium dengan selisih 10,484 detik dari pemimpin balapan.

Dorna telah memutuskan bahwa seri balap terakhir musim ini akan diadakan di Sirkuit Catalunya, Montmelo, Barcelona, menggantikan Sirkuit Ricardo Tormo di Valencia. Dengan keputusan ini, Sirkuit Catalunya akan menjadi tempat penentuan juara dunia MotoGP musim 2024. Persaingan yang ketat antara Jorge Martin dan Francesco Bagnaia menjadikan balapan di Barcelona semakin mendebarkan, dengan semua mata tertuju pada siapa yang akan meraih gelar juara.

Kemenangan Bagnaia dan posisi Martin yang terus bersaing menjelang putaran final menjadikan musim ini semakin menarik. Persaingan yang ketat ini akan terus berlanjut di balapan  seri terkahir, dimana semua mata akan tertuju pada duel antara Bagnaia dan Martin untuk menentukan siapa yang akan menjadi juara dunia MotoGP 2024. (*)

Berikut Klasemen Sementara MotoGP 2024:

  1. Jorge Martin - Prima Pramac Racing - Ducati: 485
  2. Pecco Bagnaia - Ducati Lenovo Team - Ducati: 461
  3. Marc Marquez - Gresini Racing - Ducati: 369
  4. Enea Bastianini - Ducati Lenovo Team - Ducati: 368
  5. Pedro Acosta - Red Bull GASGAS Tech 3 - KTM: 209
  6. Brad Binder - Red Bull KTM Factory Racing - KTM: 206
  7. Maverick Vinales - Aprilia Racing - Aprilia: 189
  8. Fabio di Giannantonio - Pertamina Enduro VR46 - Ducati: 165
  9. Franco Morbidelli - Prima Pramac Racing - Ducati: 161
  10. Alex Marquez - Gresini Racing - Ducati:: 155
  11. Aleix Espargaro - Aprilia Racing - Aprilia: 146
  12. Marco Bezzecchi - Pertamina Enduro VR46 - Ducati: 144
  13. Fabio Quartararo - Monster Energy Yamaha - Yamaha: 108
  14. Jack Miller - Red Bull KTM Factory Racing - KTM: 84
  15. Miguel Oliveira - Trackhouse Racing - Aprilia: 71
  16. Raul Fernandez - Trackhouse Racing - Aprilia: 66
  17. Johann Zarco - LCR Honda Castrol - Honda: 53
  18. Takaaki Nakagami - LCR Honda Idemitsu - Honda: 31
  19. Alex Rins - Monster Energy Yamaha - Yamaha: 31
  20. Augusto Fernandez - Red Bull GASGAS Tech 3 - KTM: 27
  21. Joan Mir - Repsol Honda - Honda: 21
  22. Luca Marini - Repsol Honda - Honda: 14
  23. Pol Espargaro - Red Bull KTM Factory Racing - KTM: 12
  24. Dani Pedrosa - Red Bull KTM Factory Racing - KTM: 7
  25. Stefan Bradl - Honda Racing Corporation - Honda: 2
  26. Lorenzo Savadori - Aprilia Racing - Aprilia: 0
  27. Remy Gardner - Monster Energy Yamaha - Yamaha: 0
  28. Andrea Iannone - Pertamina Enduro VR46 - Ducati: 0
Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.

Trending

#1

Berkaca Dari Hokky, Ini Potensi Bahayanya Melebar di Tikungan

#2

PPN Naik Menjadi 12%, Bagaimana Dampaknya pada Motor Listrik?

#3

Berkendara Tanpa Helm di Jalan Protokol Jakarta, Apa Sanksi yang Bisa Dikenakan?

#4

Bahaya Mengendarai Sepeda Motor Tanpa Helm, Risiko Cedera Kepala yang Mengancam

#5

Jorge Martin Bisa Juarai MotoGP 2024 Besok Jika Hal Ini Terjadi

Terbaru

Berita | 4 jam yang lalu

Ini Daftar Motor Bekas yang Paling Diminati di Balai Lelang

JBA Indonesia salah satu balai lelang melampirkan data dimana jenis motor matik menjadi yang paling laris diminati oleh konsumen.

Berita | 5 jam yang lalu

Penjualan Lelang Motor Bekas di JBA Naik Hingga 24 Persen

Dengan pertumbuhan yang konsisten dan berbagai langkah inovatif, JBA Indonesia berhasil tingkatkan penjualan motor bekas.

Berita | 5 jam yang lalu

Tawarkan Ragam Keseruan, GJAW 2024 Siap Digelar Besok

Tahun ini, GAIKINDO menggandeng Mandiri Utama Finance (MUF) sebagai sponsor utama penyelenggaraan MUF GJAW 2024, dengan berfokus mendorong penjualan kendaraan di akhir tahun.

Berita | 9 jam yang lalu

QJ Motor Tunjuk Indonesia Jadi Basis Produksi di ASEAN

Pabrikan motor asal Cina, QJ Motor tampaknya tak ingin tanggung untuk masuk ke pasar Indonesia. Bahkan akan menjadi basis prodkus.

Motor Listrik | 14 jam yang lalu

Pengembangan Industri Baterai Lokal, Gandeng Institusi Akademik

Jika pengembangan ini berhasil, kendaraan listrik dengan baterai buatan dalam negeri diharapkan dapat menjadi solusi yang lebih ekonomis.

Beranda Trending Motor Listrik