Berita | 7 June 2016
Area Pesona Alam Hotel yang luas dan memiliki beragam trek menantang disediakan oleh PT Astra Honda Motor (AHM) sebagai arena test ride Honda Supra GTR 150.
Komunitas | 1 June 2016
Komunitas Yamaha mulai berkembang jadi Wawan Tembong 'Hoolic'. Setia mengikuti kemana freestyle kawakan itu tengah tampil.
Berita | 27 May 2016
Sebanyak 1.900 bikers perwakilan 48 klub Honda CBR dari seluruh Indonesia mengikuti All New Honda CBR 150R Track Day, ajang berbagi pengetahuan balap kepada komunitas.
Berita | 24 May 2016
Honda merilis produk baru bernama Honda Supra GTR 150 dengan genre bebek murni.
Tips & Modifikasi | 20 May 2016
Memiliki motor dengan gaya serta tampilan berbeda dengan yang lain, tentu menjadi sebuah kebanggaan tersendiri bagi pemiliknya. Namun kadangkala berisiko menggugurkan garansi
Tips & Modifikasi | 13 May 2016
Yamaha boleh saja menghentikan produksi RX King sejak beberapa tahun lalu. Tapi, bagi penggemarnya, tampilannya tak akan didiamkan tua dan tergusur oleh motor-motor masa kini.
Tips & Modifikasi | 13 May 2016
Meskipun sudah lama malang melintang di pasar otomotif Indonesia, tidak sedikit orang yang beranggapan mesin All New Honda Vario eSP sama dengan kepunyaan All New PCX 150. Padahal beda!
Tips & Modifikasi | 12 May 2016
Sejatinya Kawasaki D-Tracker 150 merupakan motor bergenre supermoto. Namun motor yang satu ini justru sulap layaknya motor garuk tanah. Enggak percaya? Ini buktinya.
Berita | 2 May 2016
PT Garansindo Technologies, Agen Pemegang Merek (APM) Zero Motorcycles di Indonesia, motor listrik premium dengan performa tinggi dengan 0 (nol) emisi, mendukung perjalanan keliling Indonesia
Berita | 26 April 2016
Siapa yang lagi cari jas hujan? Givi baru saja menghadirkan dua model jas hujan baru dengan banderol berkisar Rp 500 ribuan.
Berita | 24 March 2016
Perhelatan Bangkok International Motor Show (BIIMS 2016) menjadi saksi lahirnya Honda CB650 Scrambler Concept.
Tips & Modifikasi | 17 March 2016
Musim ojek online di Jakarta menjadi sumber inspirasi Andri untuk memodifikasi Honda Star 1987 dengan konsep street cub.
Berita | 17 March 2016
Setelah berhasil menjadi tim riders Indonesia pertama yang tiba di ketinggian 4.200 dpl, tim Indonesia Riders Expedition kembali ke kota peradaban
Tips & Modifikasi | 15 March 2016
Freddy A. Gautama punggawa bengkel performa Ultraspeed Racing juga membutuhkan motor harian yang memiliki tenaga besar. Seperti Yamaha R25 dengan part racing yang digunakan, tenaganya meningkat 37 dk
Tips & Modifikasi | 9 March 2016
Mau adventure trail melibas medan jelek? Sebaiknya perhatikan beberapa hal untuk mengurangi resiko masalah. Termasuk membawa peralatan wajib. Apa saja ya?