Tips & Modifikasi | 21 April 2020
Kawasaki Ninja H2 merupakan motor sport bertenaga supercharger dengan mesin 998 cc. Namun motor ini dibanderol dengan sangat mahal yakni Rp 700 jutaan, tentunya membuat tidak semua orang bisa membeli.
Tips & Modifikasi | 15 April 2020
Salah satu perkakas yang cukup memudahkan untuk membuka atau mengencangkan mur dan baut adalah air impact wrench.
Berita | 13 April 2020
Cake yang merupakan pembuat motor listrik asal Swedia resmi merilis produk terbarunya, Kalk INK SL.
Berita | 12 April 2020
Yamaha NMax, skutik besar yang satu ini terbilang sukses memikat hati para pengendara roda dua di Indonesia. Kesuksesannya membuat sejumlah penggunanya menghadirkan ide kreatif dengan modifikasi.
Berita | 12 April 2020
Pabrikan motor asal Italia, Aprilia secara resmi merilis motor 150 cc bergaya klasiknya yang diberi nama CR150 Scrambler.
Berita | 10 April 2020
Demi mempercepat putusnya rantai penyebaran virus Corona, Pemerintah DKI Jakarta menerapkan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB). Peraturan ini juga membatasi penumpang kendaraan bermotor.
Tips & Modifikasi | 3 April 2020
Kunci ini berfungsi untuk membuka atau memasang baut dan mur agar lebih mudah. Namun, tahukah Anda bagaimana penggunaannya yang baik dan benar?
Tips & Modifikasi | 27 March 2020
Tahukah Anda apa perbedaan dari kedua kunci ini dan kapan waktu yang tepat untuk menggunakannya? Simak ulasannya berikut ini.
Berita | 17 February 2020
Sepanjang 2019, mereka berhasil memegang pangsa pasar roda dua hingga 73 persen.
Berita | 29 January 2020
Ducati menghadirkan model terbaru dari varian Scrambler-nya, yakni Ducati Scrambler 1100 Pro dan Scrambler 1100 Sport Pro. Kabarnya, motor ini akan mulai memasuki pasar Eropa pada Maret mendatang.
Berita | 28 January 2020
Tilang elektronik atau Electronic Traffic Law Enforcement (E-TLE) kini terus diperbarui. Bahkan pada 1 Februari mendatang, sistem ini akan menangkap pelanggar pengendara sepeda motor.
Tips & Modifikasi | 22 January 2020
Pengendara motor biasanya merasa khawatir ketika motor kesayangan sedang diparkir di lokasi yang rawan atau tanpa penjagaan. Apalagi kalau motornya belum dilengkapi sistem keamanan yang memumpuni.
Tips & Modifikasi | 21 January 2020
Modifikasi knalpot kerap dilakukan oleh para pecinta roda dua. Karena selain menambah tampilan yang lebih sporty, knalpot racing disebut-sebut mampu menambah tenaga sepeda motor.
Tips & Modifikasi | 19 January 2020
Setiap kendaraan bermotor pastinya telah dilengkapi kaca spion langsung dari pabrikannya. Kaca spion sendiri mempunyai fungsi untuk melihat objek lain di belakang lewat pantulan kaca.
Berita | 8 January 2020
Fitur keselamatan pada motor tengah dikembangkan oleh Damon Motors dan Blackberry. Seperti apa cara kerjanya?