Sport| 4 July 2021
Luca Caldora merupakan seorang mantan pelatih Valentino Rossi saat masih di Monster Energy Yamaha. Belakangan ini, pria yang juga mantan pembalap MotoGP itu kerap memberikan pandangan profesional.
Sport| 3 July 2021
Kerjasama Maverick Vinales dan Monster Yamaha bakal berakhir pada penghujung musim MotoGP 2021. Rider bernomor 12 itu pun dikaitkan dengan beberapa tim, satu di antaranya adalah Aprilia.
Tips & Modifikasi| 3 July 2021
Pemerintah Indonesia telah mengeluarkan kebijakan PPKM Darurat untuk sejumlah wilayah. Kebijakan ini membuat sejumlah kantor harus melakukan bekerja dari rumah dan membatasi aktivitas di malam hari.
Berita| 3 July 2021
Motor matic masih menjadi andalan bagi Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM). Kendati demikian, terdapat beberapa produk unggulan yang ditawarkan parbikan garpu tala itu.
Sport| 2 July 2021
Alex Marquez menjalani musim keduanya di MotoGP dan musim pertama sebagai pembalap LCR Honda.
Sport| 2 July 2021
Maverick Vinales telah resmi hengkang dari Monster Energy Yamaha untuk musim depan. Kini yang menjadi pertanyaan besar adalah kemana pembalap Italia itu akan berlabuh?
Tips & Modifikasi| 1 July 2021
Sepeda motor menjadi pilihan bagi banyak masyarakat Indonesia untuk bertransportasi. Tidak hanya sebagai transportasi, tetapi juga sebagai pengangkut barang bawaan atau kebutuhan usaha.
Sport| 30 June 2021
Marc Marquez menyuguhkan penampilan fantastis saat menjalani seri MotoGP Assen, Belanda akhir pekan kemarin. Di balapan tersebut, ia memulai start dari posisi ke-20 dan berhasil finish di urutan ke-7.
Sport| 29 June 2021
Marc Marquez menunjukkan performa luar biasa saat menjalani seri kesembilan MotoGP 2021 di Assen, Belanda akhir pekan kemarin.
Berita| 29 June 2021
2021 menandai perjalanan sejarah 60 tahun Yamaha berkiprah di ajang balap Grand Prix dunia. Balap motor sendiri diklaim merupakan bagian penting budaya perusahaan Yamaha sejak 1 Juli 1955.
Motor Listrik| 29 June 2021
Piaggio Group secara global sudah memiliki dua produk skuter listrik. Di antaranya adalah Vespa Elettrica yang sudah lama digosipkan dan Piaggio One yang baru meluncur beberapa pekan lalu.
Berita| 29 June 2021
Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya memperluas pembatasan pengendalian mobilitas masyarakat. Sebelumnya pembatasan mobilitas barada di 10 titik ruas jalan di DKI Jakarta.
Sport| 28 June 2021
Tidak diragukan lagi Maverick Vinales mengirimkan gelombang kejutan kepada seluruh pecinta MotoGP. Monster Energy Yamaha MotoGP telah mengumumkan perpisahannya dengan pembalap Spanyol itu.
Berita| 27 June 2021
Merek rantai DID menghadirkan produk terbarunya bagi para penggemar balap MotoGP, khususnya pendukung Valentino Rossi. Nah, apa saja yang ditawarkan DID pada rantai terbarunya ini?
Sport| 27 June 2021
Fabio Quartararo mengakhiri sesi kualifikasi MotoGP Assen, Belanda 2021 dengan raihan posisi start ke-2 pada balapan malam nanti. Di sesi tersebut, ia hanya terpaut 0,071 detik dari pole position.